Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
cover
cover
Ilham Satria Bustami
" ABSTRAK
Skripsi ini membahas mengenai kewenangan yang dimiliki pemerintah baik dalam memberantas dan mencegah terjadinya praktek monopoli dan persaingan usaha tidak sehat dengan Undang-Undang No. 5 Tahun 1999 dan jenis peraturan lain setingkat Undang-Undang maupun dibawahnya. Penelitian ini juga membandingkan cara menangani dan mengelola pasar Mini Market di Indonesia dengan Jepang. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengulas lebih dalam peraturan-peraturan mengenai Mini Market dalam mengelola pasar agar tetap bebas dari praktek monopoli dan persaingan usaha tidak sehat dan melindungi Pasar Traditional dan UMKM. Tujuan ... "
2016
S64915
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library