Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Ikhwanuliman Putera
"
Latar Belakang: Fibrosis dalam bentuk adhesi jaringan maupun jaringan parut teregang menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi luaran hasil operasi strabismus. Obat golongan anti-inflamasi non-steroid, salah satunya natrium diklofenak, merupakan obat yang mampu menekan proses inflamasi sehingga dipikirkan dapat memodulasi penyembuhan luka, termasuk fibrosis pada otot ekstraokular pasca operasi strabismus.
Tujuan: Membandingkan efek pemberian diklofenak sediaan oral atau tetes mata 0,1% terhadap pembentukan fibrosis pasca operasi strabismus pada hewan coba kelinci model.
Metodologi: Penelitian eksperimental ini dilakukan ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Univesitas Indonesia, 2021
SP-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ikhwanuliman Putera
"
Laju kekambuhan tuberkulosis (TB) di Nusa Tenggara Timur hanya mencapai 71,3% di era Directly Observed Treatment Short-course (DOTS). Pasien pasca TB memiliki risiko kembali terinfeksi TB hingga empat kali lipat di daerah endemik. Sementara itu, kontak serumah pasien juga merupakan kelompok dengan kelompok risiko tinggi sakit TB. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi gambaran klinis dan radiologi serta mencari faktor yang berhubungan pada pasien pasca TB dan kontak serumah.
Penelitian ini meggunakan desain potong lintang pada pasien ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Ikhwanuliman Putera
"
ABSTRAK
Penelitian ini membahas tentang Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 pada
Perpustakaan Pusat Informasi dan Dokumentasi Standardisasi (PUSIDO) di
Badan Standarisasi Nasional (BSN). Proses implementasi itu mengikuti tatanan
yang terdapat pada klausul ISO 9001:2008. Penelitian ini bertujuan untuk
memberikan gambaran tentang proses implementasi yang dilakukan oleh staf
layanan PUSIDO. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan
kualitatif, dengan teknik pengumpulan data berupa observasi dan wawancara.
Hasil penelitian menunjukan bahwa proses implementasi pada Perpustakaan Pusat
Informasi dan Dokumentasi Standardisasi (PUSIDO) di Badan Standarisasi
Nasional (BSN) mengikuti klausul ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2016
S61605
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library