Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Hanny Nurfitria
"
Penelitian yang dilakukan dalam menyusun tesis ini menggunakan metode pendekatan yuridis normatif, yakni mengkaji ketentuan-ketentuan pada peraturan perundang-undangan yang berkaitan dengan rencana penerbitan Obligasi Daerah Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui prosedur penerbitan, kendala dan alternatif penyelesaiannya dalam rencana penerbitan Obligasi Daerah Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Peraturan-Peraturan untuk Penerbitan Obligasi Daerah dibuat beradasarkan peraturan pasar modal, dengan berbagai penyesuaian yang diperlukan. Penerbitan Obligasi Daerah Pemerintah Provinsi Jawa Barat adalah untuk ...
"
Depok: Universitas Indonesia, 2015
T44075
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library