Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Hafidh Seno Radi Utomo
"
Latar Belakang: Catheter-related bloodstream infections (CRBSI) merupakan salah satu bentuk infeksi nasokomial (Healthcare Associated Infection / HCAI) yang sering terjadi dan memiliki gejala berat.Penanganan utama pada kasus CRBSI terdiri dari pemberian antibiotik yang tepat dan manajemen pelepasan atau pencegahan pelepasan kateter intravaskular. Beberapa faktor seperti kadar albumin dan komorbiditas diabetes melitus diketahui memengaruhi jumlah kejadian sekaligus berperan dalam pencegahan CRBSI. Namun, belum ada penelitian yang menghubungkan faktor tersebut dengan keberhasilan terapi empirisCRBSI.
Tujuan: Menganalisis faktor-faktor yang ...
"
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library