Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Edi Rachmadi
"
Proses belajar saat ini telah berkembang pesat dan tidak menjadikan pelajar menjadi objek yang pasif dalam memahami suatu pelajaran. Teknik belajar secara aktif (active learning) merupakan metode belajar yang memberikan kesempatan kepada pelajar untuk membuat suatu hubungan antara bahan mata pelajaran dengan ide yang mereka pikirkan menjadi sesuatu yang dapat diaplikasikan. Berbagai bidang ilmu dapat mengimplementasikan metode belajar secara aktif. Salah satu bidang tersebut adalah bidang software engineering. Teknik belajar aktif yang dapat digunakan pada ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2005
S40131
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library