Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Diana Ayu Nindita
"
Kanamysin adalah antibiotik aminoglikosida yang diproduksi oleh Streptomyces kanamyceticus dan dikenal sebagai agen antituberkulosis. Kanamysin mengandung aminosiklitol 2-deoksistreptamin (DOS) yang dilengkapi dengan gugus kanosamin pada C-6 dan aminoglikosida fungsional yang khas (6-amino-6-deoksi-D-glukosa untuk kanamysin A) pada C-4. Peran enzim KanJ dioksigenase dan KanK dehidrogenase dalam tahap akhir biosintesis kanamysin telah dikonfirmasi, yaitu mengkonversi kanamysin B menjadi kanamysin A dengan oksidasi dan reduksi pada posisi C-2’, yaitu dari gugus amina menjadi gugus hidroksi.
Penelitian ini menganalisis ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2013
S44029
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library