Dewi Sulistyowati
"
Skripsi ini membahas proses, pola, dan makna reduplikasi morfemis Bahasa Mandarin. Dari hasil penelitian ditemukan tiga proses reduplikasi morfemis Bahasa Mandarin, yaitu proses reduplikasi leksem tunggal, reduplikasi berinfiks, dan reduplikasi gabungan leksem. Lima pola reduplikasi morfemis Bahasa Mandarin, yaitu AA, A yî A, ABB, AABB, dan ABAB. Lima makna reduplikasi morfemis Bahasa Mandarin, yaitu menyatakan sangat atau menekankan, tidak serius, jamak, proses, dan setiap.
This thesis analyzes the process, pattern, and meaning of morphemic ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2009
S12862
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library