Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
Debora Gebby Tumundo
"
Manajemen penjualan merupakan salah satu dari tiga pilar manajemen operasional dalam bisnis di Kimia Farma Trading and Distribution. Fungsi kegiatan penjualan dan pelayanan, untuk memperoleh pertumbuhan penjualan (sales growth) dan jumlah pelanggan (customer growth), serta untuk mempertahankan pelanggan yang loyal (customer rate retention). Tujuan penelitian ini yaitu untuk memahami proses dan alur manajemen penjualan di PT. Kimia Farma Trading and Distributin cabang Bogor. Penjualan di KFTD terdiri dari proses marketing yang dijalankan oleh Tim Marketing ...
"
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Debora Gebby Tumundo
"
Pengkajian resep termasuk kedalam bagian dari kegiatan farmasi klinis di Apotek yang merupakan bagian dari Pelayanan Kefarmasian yang langsung dan bertanggung jawab kepada pasien berkaitan dengan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan bahan medis habis pakai dengan maksud mencapai hasil yang pasti untuk meningkatkan kualitas hidup pasien. Kegiatan pengkajian Resep meliputi administrasi, kesesuaian farmasetik dan pertimbangan klinis. Penyakit infeksi di Indonesia masih termasuk dalam sepuluh penyakit terbanyak. Peresepan antibiotik di Indonesia yang cukup tinggi dan kurang ...
"
Depok:
2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Debora Gebby Tumundo
"
Insomnia dikarakterisasikan dengan keluhan subjektif mengenai ketidakpuasan terhadap kualitas dan durasi tidur, kesulitan untuk menginisiasi tidur pada jam tidur, atau terbangun di tengah malam. Pengobatan herbal efektif dalam mengatasi gangguan tidur karena mengandung senyawa aktif yang memiliki efek sedatif hipnotik. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk merancang produk herbal yang membantu meringankan gangguan sulit tidur, menganalisis market dalam negeri maupun luar negeri produk serupa, menganalisis kompetitor produk sejenis, membuat rencana branding produk dan membuat rencana ...
"
Depok:
2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Debora Gebby Tumundo
"
Pemberian pelayanan kesehatan pada masyarakat dalam melakukan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) mencakup pelayanan promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif serta pelayanan obat sesuai dengan kebutuhan medis. Untuk menunjang pelaksanaan tersebut maka Kementerian Kesehatan, khususnya Direktorat Jenderal Bina Kefarmasian dan Alat Kesehatan berupaya untuk menjamin ketersediaan, keterjangkauan dan aksesibilitas obat dengan menyusun Formularium Nasional (Fornas) yang akan digunakan sebagai acuan dalam pelayanan kesehatan di seluruh fasilitas kesehatan. Penyusunan Formularium Puskesmas bertujuan untuk menentukan dan menyeragamkan jenis obat ...
"
Depok:
2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Debora Gebby Tumundo
"
Apoteker mempunyai peran penting dalam pencegahan masalah yang berkaitan dengan obat. Pemantauan Terapi Obat (PTO) merupakan suatu proses yang mencakup kegiatan untuk memastikan terapi obat yang aman, efektif dan rasional bagi pasien. Kanker kolorektal merupakan pertumbuhan sel tidak normal yang terjadi pada usus besar atau rektum, awal mula terjadinya kanker yaitu tumbuhnya polip secara perlahan pada lapisan kolon atau rektum. Pasien kanker stadium lanjut akan sangat rentan terjadi DRPs yang disebabkan oleh penggunaan berbagai jenis ...
"
Depok:
2022
PR-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library