Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Danu Ponco I.
"
Perusahaan X merupakan perusahaan produksi yang memproduksi windows treatment seperti interior hlind, venetian blind, curtain rail dan lain sebagainya" Berdasarkan observasi awal di lapangan dapat diidentifikasikan bahwa layout awal bermasalah jika dievaluasi dengan parameter aliran material yang tidak teratur dan terjadinya bottleneck di beberapa stasiun kerja sehingga menyebahkan cycle time yang besar. Karena kegiatan produksi di PT. X terutama Line Inferior Blind belurn optimal, saat ini pihak manajemen berusaha mengoptimalkan kegiatan produksi dengan cara relayout ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2005
S50114
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library