Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Bisuk Abraham Sisungkunon
"
Pencapaian swasembada beras sangat erat kaitannya dengan peningkatan produksi padi. Penelitian ini berupaya untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi kuantitas produksi padi di Indonesia. Penelitian ini dilakukan dalam rentang waktu observasi antara tahun 1972 hingga 2011 dengan menggunakan metode ordinary least square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa produksi padi Indonesia dipengaruhi secara signifikan oleh persentase perubahan luas panen padi di luar Pulau Jawa, harga padi di tingkat produsen beda kala satu tahun, dan produktivitas padi per satuan ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2013
S44295
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library