Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Aritonang, Hanna Anastasia
" ABSTRAK
Tujuan dari penulisan tesis ini adalah untuk menganalisis kesenjangan antara proses produksi produk baru saat ini dan masa depan pada produk baru di PT DKM dan untuk mengidentifikasi kompetensi dan keterampilan yang dibutuhkan dengan tujuan untuk melatih dan mengembangkan kemampuan karyawan dalam mengolah produk baru di PT DKM. Dan juga untuk member pengertian kepada pemilik UKM tentang job description dan job requirement. Business coaching dilakukan melalui wawancara dan analisis terstruktur, dilakukan di PT DKM dengan ... "
2017
T50105
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library