Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Annisa Nur Aini
"
ABSTRAK
Latar belakang: Deteksi dini aterogenesis diperlukan untuk mencari faktor risiko gangguan kardiovaskular pada neonatus.Tujuan: 1 mengetahui sebaran nilai ketebalan tunika-intima aorta abdominalis aIMT pada bayi baru lahir; 2 mengetahui hubungan antara status nutrisi maternal dan berat lahir bayi terhadap aIMT bayi baru lahir.Metode: Penelitian potong lintang pada 86 bayi usi 2-3 kali nilai aIMT menggunakan ultrasonografi vaskular bertransduser linear 13 MHz dengan piranti lunak automatis, kemudian diambil nilai reratanya. Rerata aIMT kemudian dihubungkan dengan ...
"
2017
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library