Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Adang Sujana
" ABSTRAK
Penelitian tesis ini dipusatkan pada permasalahan Pengelolaan Kawasan Cagar Budaya berdasarkan Pertimbangan Otoritas Pemangku Kepentingan yang dimulai dengan identifikasi kawasan kota lama, menemukan nilai penting, dan mendapatkan peluang pemanfaatan yang berdasarkan nilai penting tersebut. Hasil dari analisis nilai penting dan peluang pemanfaatan itu digunakan sebagai landasan dalam pengelolaan kawasan tersebut. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif melalui tahap-tahap pengumpulan data, analisis data hingga interpretasi. Prosedurnya mengikuti urutan pengumpulan data, reduksi data, menyajikan data, dan menarik kesimpulan atau ... "
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2018
T49968
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library