Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Abi Agistiawan
" Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara pemberian ASI eksklusif, status gizi (TB/U), berat lahir, durasi pemberian ASI, keterpaparan rokok selama kehamilan ibu dan keterlibatan ayah dengan kecerdasan (IQ) siswa kelas I dan II di MI Hidayatul Athfal Depok Tahun 2014. Sekolah ini dipilih sebagai tempat penelitian karena memiliki nilai rata-rata IQ lebih rendah dibandingkan dengan sekolah lain di Depok. Penelitian ini menggunakan desain studi cross sectional. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April 2014 dengan ... "
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2014
S55926
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library