Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 148076 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Andrianto Prasetya Nugroho
"ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan satisfaction, trust, repurchase intention, dan switching intention pada situs reservasi hotel secara online. Adapun situs reservasi hotel online dibagi menjadi tiga kategori, yaitu: Online Travel Agency, Peer-to-Peer Accommodation, dan Virtual Hotel Operator. Satisfaction dibagi menjadi dua yaitu transaction-based satisfaction dan experience-based satisfaction. Trust juga dibagi menjadi dua, yaitu institution-based trust dan disposition to trust. Penelitian ini melibatkan 600 responden yang sudah pernah melakukan reservasi dan menggunakan jasa penginapan mulai dari awal hingga akhir transaksi. Metode pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dan analisis data dilakukan menggunakan metode SEM dengan perangkat lunak LISREL. Hasil analisis menunjukkan bahwa hubungan positif antar variabel yang signifikan pada ketiga jenis platform terdapat pada variabel experience-based satisfaction dengan disposition to trust, experience-based satisfaction dengan institution-based trust, transaction-based satisfaction dengan experience-based satisfaction, transaction-based satisfaction dengan institution-based trust, transaction-based satisfaction dengan repurchase intention, dan institution-based trust dengan disposition to trust.

ABSTRACT

The purpose of this research is to analyze the relationship between satisfaction, trust, repurchase intention, and switching intention in online-booking hotel platforms. The online-booking hotel platforms divided into three types: Online Travel Agency, Peer-to-Peer Accommodation, and Virtual Hotel Operator. Satisfaction divided into transaction-based satisfaction and experience-based satisfaction. Trust divided into institution-based trust and disposition to trust. The object of this research was 600 respondents who have ever used the service of online-booking hotel platform in all transaction process (from the start until the end of service). The sampling method using purposive sampling and the data analysis were conducted using SEM (LISREL). Results show there are similarities in positive relationship between variables in the three types of platform, those are experience-based satisfaction and disposition to trust, experience-based satisfaction and institution-based trust, transaction-based satisfaction and experience-based satisfaction, transaction-based satisfaction and institution-based trust, transaction-based satisfaction and repurchase intention, the last is institution-based trust and disposition to trust."
2018
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Christo Piere Putera Mandiri
"Beberapa tahun ini di Indonesia semakin banyak perusahaan yang menganut sistem sharing economy atau juga dapat disebut dengan peer to peer economy. Prinsip tersebut juga digunakan oleh industri akomodasi. Terdapat empat perusahaan yang menawarkan peer to peer accommodation yang sedang bersaing di pasar Indonesia yaitu Airy, AirBnb, Reddoorz, dan OYO. Dengan ketatnya persaingan antara perusahaan-perusahaan ini, penyedia jasa harus mengerti faktor faktor apakah yang dapat meningkatkan consumer repurchase intention. Dengan menggunakan teori Mean-end Chain dan prospect theory, peneliti meneliti pengaruh perceived value dan perceived risk terhadap repurchase intention dengan variabel antacedent yaitu perceived authenticity, electronic word-of-mouth, dan price sensitivity. Didalam penelitian ini, berhasil didapat responden sebanyak 144 responden dan dianilisis dengan menggunakan pemodelan Covariance Based-Structural Equation Modeling (CB-SEM).
Hasil dari penelitian ini ditemukan bahwa perceived value dapat mendorong repurchase intention, sedangkan perceived risk ditemukan tidak berpengaruh signifikan terhadap repurchase intention. Perceived authenticity dan electronic word-of-mouth ditemukan dapat meningkatkan perceived value dan menurunkan perceived risk. Sedangkan price sensitivity diemukan tidak berpengaruh signifikan terhadap perceive value dan perceived risk.Studi ini melihat repurchase intention dari sudut pandang dua teori yaitu prospect theory dan means-end chain theory yang berbeda dari studi-studi sebelumnya yang dilakukan di Indonesia

In recent years, in Indonesia more and more companies have adopted a sharing economy system, or can also be called a peer to peer economy. This principle is also used by the accommodation industry. There are four companies that offer peer to peer accommodation that are competing in the Indonesian market, namely Airy, AirBnb, Reddoorz, and OYO. With intense competition between these companies, service providers must understand what factors can increase consumer repurchase intention. By using the Mean-end Chain theory and prospect theory, the researcher examines the effect of perceived value and perceived risk on repurchase intention with antacedent variables, namely perceived authenticity, electronic word-of-mouth, and price sensitivity. In this study, 144 respondents were obtained and analyzed by using Covariance Based Structural Equation Modeling (CB-SEM) modeling.
The results of this study found that perceived value can encourage repurchase intention, whereas perceived risk was found to have no significant effect on repurchase intention. Perceived authenticity and electronic word-of-mouth were found to increase perceived value and decrease perceived risk. While price sensitivity was found not to have a significant effect on perceive value and perceived risk. The study looked at repurchase intention from the perspective of two theories, namely prospect theory and means-end chain theory which differed from previous studies conducted in Indonesia.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan BIsnis Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ariestiyani Rahayu
"ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh enjoyment, social benefits, economic benefits, sustainability, amenities, locational benefits, subjective norms, perceived behavioral control, eWOM, familiarity terhadap attitude serta behavioral intention pada penggunaan layanan akomodasi peer-to-peer Airbnb. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data primer melalui pembagian kuesioner dan diolah dengan teknik statistik SEM dengan metode LISREL. Unit analisisnya adalah konsumen layanan akomodasi online. Hasil temuan penelitian ini menunjukkan bahwa attitude untuk menggunakan akomodasi via Airbnb secara positif dipengaruhi oleh perceived enjoyment, social benefits, economic benefits, amenities, locational benefits, serta subjective norms. Hasil temuan lainnya, subjective norms secara positif dipengaruhi oleh eWOM sedangkan perceived behavioral control secara positif dipengaruhi oleh familiarity. Temuan penting lainnya adalah niat perilaku (behavioral intention) untuk menggunakan layanan akomodasi via Airbnb dipengaruhi oleh economic benefits dan familiarity. Penelitian ini menunjukkan behavioral intention dapat dipengaruhi oleh faktor-faktor determinan serta terdapat masukan manajerial untuk pengembangan pemasaran layanan akomodasi yang meningkatkan behavioral intention konsumen dalam menggunakan layanan akmodasi peer-to-peer.

ABSTRACT
The purpose of this study is to analyze the influence of enjoyment, social benefits, economic benefits, sustainability, amenities, locational benefits, subjective norms, perceived behavioral control, eWOM, familiarity toward attitude and behavioral intention to use Airbnb peer-to-peer accommodation services. This study is a quantitative research, using primary data through the distribution of questionnaires and processed by SEM with LISREL method. The unit of analysis is online accommodation marketplace consumers. The findings indicate that attitude positively affected by perceived enjoyment, social benefits, economic benefits, amenities, locational benefits, and subjective norms. Other findings, subjective norms positively affected by eWOM while perceived behavioral control were positively influenced by familiarity. Another important finding is that behavioral intention to use Airbnb peer-to-peer accommodation services positively affected by economic benefits and familiarity. This indicates several determinant factors as a contributing source to behavioral intention. This study provides managerial input to develop better online accommodation services to improve consumers' behavioral intention to use peer-to-peer accommodation services."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Rizkyandri Navielia
"Penelitian ini membahas tentang faktor yang memengaruhi niat pembelian kembali pada Online Travel Agent OTA . Responden penelitian ini berjumlah 225 orang dan merupakan orang yang sudah pernah memesan hotel secara online melalui situs Traveloka dalam kurun waktu tiga bulan terakhir dengan wilayah cakupan Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi. Pengolahan data menggunakan program LISREL 8,51.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa product related factors berpengaruh positif pada niat pembelian kembali, begitu juga dengan channel related factors yang terbukti berpengaruh positif pada niat pembelian kembali, serta channel related factors berpengaruh positif pada niat pencarian informasi, penelitian ini juga menemukan bahwa product related factors tidak berpengaruh pada niat pencarian informasi, dan niat pencarian informasi tidak berpengaruh pada niat pembelian kembali.

This research studies the factors that affect repurchase intention on OTAs Online Travel Agent. This research sampled 225 respondents, which are people who have booked hotel stays through the website app Traveloka in the past three months, living in areas of Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, and Bekasi. The data was processed using the software LISREL 8.51.
This research shows that Product Related Factors have positive effect on Repurchase Intention, and Channel Related Factors have positive effect on Repurchase Intention, also Channel Related Factors have positive effect on Information Search Intention. This research also shows that Product Related Factors has no positive effect on Information Search Intention and Information Search Intention has no positive effect on Repurchase Intention.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
S68026
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Arsyan Amanulloh Insa
"Pandemi COVID-19 yang terjadi pada tahun 2020 membawa dampak buruk terhadap berbagai industri dan sektor bisnis, tidak terkecuali industri sharing economy. Brian Chesky, CEO dari Airbnb, menyatakan bahwa bisnis yang telah dibangun selama bertahun-tahun kehilangan 80% dari bisnis mereka hanya dalam waktu delapan minggu akibat pandemi. Namun, pandemi ini justru membuka peluang baru bagi platform Airbnb untuk berkembang, menjadi salah satu perusahaan yang berhasil pulih dengan luar biasa dari krisis pandemi. Hal ini dapat dilihat dari gross booking value Airbnb pada tahun 2021 yang melebihi tahun 2019 dan berhasil mencetak gross booking value terbesarnya pada tahun 2022 yaitu sebesar 63.2 miliar USD. Salah satu kunci pemulihan luar biasa Airbnb dari krisis pandemi adalah dengan kembali memfokuskan pada bisnis utama mereka dan mengutamakan kebutuhan pelanggan. Salah satu aspek penting dari bisnis platform digital seperti Airbnb adalah continuance intention. Berbagai penelitian telah dilakukan untuk mencari tahu faktor-faktor yang mempengaruhi continuance intention pada platform Airbnb. Pada penelitian terdahulu, ditemukan bahwa perceived usefulness dan trust adalah prediktor kuat dari continuance intention pada platform Airbnb. Dalam penelitian ini, tim penulis menerapkan pendekatan elaboration likelihood model yang mencakup central route dan peripheral route untuk mengeksplorasi faktor-faktor yang berpengaruh terhadap continuance intention pada platform Airbnb. Penelitian ini mengumpulkan data kuantitatif melalui kuesioner yang diisi oleh 514 responden dan data kualitatif melalui wawancara dengan 11 narasumber. Pengolahan data kuantitatif menggunakan metode partial least square structural equation modelling (PLS-SEM), sedangkan pengolahan data kualitatif menggunakan metode content analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa baik central route maupun peripheral route mempengaruhi continuance intention. Namun, central route dianggap memiliki pengaruh yang lebih signifikan terhadap continuance intention. Implikasi dari penelitian ini menunjukkan bahwa platform Airbnb dapat memprioritaskan pengembangan fitur, strategi pemasaran, dan manajemen hubungan pelanggan sesuai yang sesuai dengan variabel-variabel central route.

The 2020 COVID-19 pandemic severely damaged a number of businesses and industries, including the sharing economy. According to Brian Chesky, CEO of Airbnb, the pandemic caused the company, which they had spent years building, to lose 80% of its business in just eight weeks. Nevertheless, the pandemic also created fresh chances for Airbnb to expand, making it one of the businesses that bounced back from the crisis rather admirably. Airbnb demonstrated this by surpassing the gross booking value of 2019 in 2021 and reaching its greatest gross booking value of $63.2 billion USD in 2022. Refocusing on their core business and putting the needs of their customers first was one of the keys to Airbnb's amazing return from the pandemic issue. For online platforms such as Airbnb, continuance intention is a crucial component of their business. The variables influencing continuance intention on the Airbnb platform have been the subject of numerous studies. Perceived usefulness and trust are powerful indicators of continuing intention on Airbnb, according to prior research. The research team used the elaboration likelihood model approach in this study to investigate the elements influencing continuance intention on the Airbnb platform. This approach comprises both central route and peripheral route. A questionnaire completed by 514 respondents provided quantitative data for this study, while 11 sources were interviewed to obtain qualitative data. The partial least square structural equation modeling (PLS-SEM) approach was used to process quantitative data, and content analysis was used to evaluate qualitative data. According to the findings, continuance intention is influenced by both the central and peripheral routes. However, the central route is considered to have a more significant impact on continuance intention. The study suggests Airbnb prioritize feature development, marketing strategies, and customer relationship management aligned with central route variables"
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Dionisius Mikael Sutanto
"Pandemi COVID-19 yang terjadi pada tahun 2020 membawa dampak buruk terhadap berbagai industri dan sektor bisnis, tidak terkecuali industri sharing economy. Brian Chesky, CEO dari Airbnb, menyatakan bahwa bisnis yang telah dibangun selama bertahun-tahun kehilangan 80% dari bisnis mereka hanya dalam waktu delapan minggu akibat pandemi. Namun, pandemi ini justru membuka peluang baru bagi platform Airbnb untuk berkembang, menjadi salah satu perusahaan yang berhasil pulih dengan luar biasa dari krisis pandemi. Hal ini dapat dilihat dari gross booking value Airbnb pada tahun 2021 yang melebihi tahun 2019 dan berhasil mencetak gross booking value terbesarnya pada tahun 2022 yaitu sebesar 63.2 miliar USD. Salah satu kunci pemulihan luar biasa Airbnb dari krisis pandemi adalah dengan kembali memfokuskan pada bisnis utama mereka dan mengutamakan kebutuhan pelanggan. Salah satu aspek penting dari bisnis platform digital seperti Airbnb adalah continuance intention. Berbagai penelitian telah dilakukan untuk mencari tahu faktor-faktor yang mempengaruhi continuance intention pada platform Airbnb. Pada penelitian terdahulu, ditemukan bahwa perceived usefulness dan trust adalah prediktor kuat dari continuance intention pada platform Airbnb. Dalam penelitian ini, tim penulis menerapkan pendekatan elaboration likelihood model yang mencakup central route dan peripheral route untuk mengeksplorasi faktor-faktor yang berpengaruh terhadap continuance intention pada platform Airbnb. Penelitian ini mengumpulkan data kuantitatif melalui kuesioner yang diisi oleh 514 responden dan data kualitatif melalui wawancara dengan 11 narasumber. Pengolahan data kuantitatif menggunakan metode partial least square structural equation modelling (PLS-SEM), sedangkan pengolahan data kualitatif menggunakan metode content analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa baik central route maupun peripheral route mempengaruhi continuance intention. Namun, central route dianggap memiliki pengaruh yang lebih signifikan terhadap continuance intention. Implikasi dari penelitian ini menunjukkan bahwa platform Airbnb dapat memprioritaskan pengembangan fitur, strategi pemasaran, dan manajemen hubungan pelanggan sesuai yang sesuai dengan variabel-variabel central route.

The 2020 COVID-19 pandemic severely damaged a number of businesses and industries, including the sharing economy. According to Brian Chesky, CEO of Airbnb, the pandemic caused the company, which they had spent years building, to lose 80% of its business in just eight weeks. Nevertheless, the pandemic also created fresh chances for Airbnb to expand, making it one of the businesses that bounced back from the crisis rather admirably. Airbnb demonstrated this by surpassing the gross booking value of 2019 in 2021 and reaching its greatest gross booking value of $63.2 billion USD in 2022. Refocusing on their core business and putting the needs of their customers first was one of the keys to Airbnb's amazing return from the pandemic issue. For online platforms such as Airbnb, continuance intention is a crucial component of their business. The variables influencing continuance intention on the Airbnb platform have been the subject of numerous studies. Perceived usefulness and trust are powerful indicators of continuing intention on Airbnb, according to prior research. The research team used the elaboration likelihood model approach in this study to investigate the elements influencing continuance intention on the Airbnb platform. This approach comprises both central route and peripheral route. A questionnaire completed by 514 respondents provided quantitative data for this study, while 11 sources were interviewed to obtain qualitative data. The partial least square structural equation modeling (PLS-SEM) approach was used to process quantitative data, and content analysis was used to evaluate qualitative data. According to the findings, continuance intention is influenced by both the central and peripheral routes. However, the central route is considered to have a more significant impact on continuance intention. The study suggests Airbnb prioritize feature development, marketing strategies, and customer relationship management aligned with central route variables"
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Danny Wienda Pranata
"Online travel agent (OTA) merupakan kanal reintermediasi antara hotel dan konsumen. Pada reservasi online, konsumen bisa memilih antara kanal OTA atau langsung melalui situs e-commerce yang dimiliki oleh hotel. OTA bersaing dengan situs web hotel melalui berbagai penawaran untuk menarik konsumen. Di sisi lain, manajemen hotel ternyata merasa perlu meningkatkan kinerja web hotelnya untuk mengimbangi dominasi OTA dalam menangani reservasi online.
Penulis melakukan penelitian secara kuantitatif menggunakan sebuah model kerangka kerja teoritis generik untuk menganalisis purchase intention pada web hotel dan OTA. Pendekatan yang digunakan adalah untuk membuktikan perceived value mempengaruhi purchase intention. Hasil analisis web hotel dan OTA dibandingkan untuk mengetahui faktor yang menyebabkan konsumen memilih OTA daripada web hotel.
Pengumpulan data penelitian dilakukan menggunakan kuesioner survei yang disebarkan dalam bentuk elektronik online dan cetak. Data valid yang terkumpul sebanyak 351 sampel untuk web hotel dan 369 sampel untuk OTA dianalisis menggunakan metode PLS-SEM.Penulis menemukan bahwa perceived value mempengaruhi purchase intention pada web hotel dan OTA.
Hasil penelitian menunjukkan faktor keamanan, kemudahan pembayaran, dan harga mempengaruhi perceived value pada kedua kanal namun OTA masih lebih unggul. Sedangkan faktor-faktor yang berkaitan dengan risiko tidak mempengaruhi perceived value pada web hotel dan OTA. Namun justru web hotel unggul pada ketiga faktor ini.

Online travel agent OTA is reintermediating channel between consumers and hotels. In the online hotel reservations, consumers can choose between OTA channels or directly through e commerce sites owned by the hotel. OTA competes with the hotel 39 s web site through various deals to attract consumers. On the other hand, the hotel management felt the need of improving their own web performance to counterbalance the dominance of OTA in handling online reservation.
The researcher performed quantitative research through a generic model of theoretical framework for analyzing purchase intention of the hotel website and OTA with an approach to prove that perceived value affects purchase intention. Both the hotel website and OTA analytic results are compared to determine the factors that influence consumers making reservation via OTA than the hotel website.
The research data collection was performed using a questionnaire survey distributed in both electronic online and hardcopy form. The total of valid samples collected for the hotel website is 351 samples and 369 samples for OTA were analyzed using PLS SEM.The researcher found that perceived value affects purchase intention on the hotel website and OTA.
The results showed the security, ease of payment and price factors affect the perceived value on both channels but OTA is superior. The factors associated with risks such as product risk, cancelation policy risk, and booking problem risk do not negatively affect the perceived value of the hotel website and OTA. Whereas the hotel website is only competitive on these three factors.
"
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2017
TA-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Andrean Pratama
"Layanan akomodasi peer to peer (P2P) adalah hasil perpaduan dari industri lodging dan perkembangan teknologi. Platform P2P membantu mempertemukan tamu dengan penyedia ruangan melalui aplikasi atau website dengan basis online. Layanan ini terbilang cukup baru dan mulai diterima oleh masyarakat Indonesia dari sejak tahun 2012.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungang motivasi intrinsik dan ekstrinsik pelanggan terhadap kepuasan dan intensi penggunaan kembali pengambilan sampel penelitian adalah sebanyak 201 sampel yang terdapat pada rentang usia antara 18 tahun hingga 44 tahun dan pernah menginap di layanan akomodasi p2p paling tidak 1 tahun terakhir.
Hasil penelitian ini menemukan bahwa kesenangan, manfaat ekonomis, dan perlengkapan signifikan memiliki pengaruh positif terhadap kepuasan, sedangkan manfaat sosial, kelestarian, dan manfaat lokasi tidak signifikan menunjukan adanya pengaruh. Seluruh variabel tidak memiliki pengaruh terhadap intensi penggunaan kembali, kecuali kepuasan.

Peer to peer (P2P) accomodation is an outcome from a fusion between lodging industy technological developments. Usability of P2P (sites or apps) platform makes guest and room provider (host) easier to meet. This service is quite newly known and accepted in indonesian society since 2012.
The aim of this research is to get to know the effect of customer‟s intrinsic dan extrinsic motivation to satisfaction and furutre intention. Research samples are 201 samples in the age range between 18 years to 44 years and ever stayed in p2p accomodation at least for the lattest year.
The result of this tudy found that enjoyment, economic benefits and amenities have positive and significant influence on satisfaction, while social benefits, sustainability, and locational benefits have no signigicant influence. All variables except satisfaction has no influence on future intention.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
S69369
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Cindy Yunitasari
"Tujuan dari penelitian ini untuk memperoleh faktor-faktor yang berpengaruh signifikan terhadap Purchase Intention voucer hotel melalui situs Online Travel Agent (OTA) dengan menerapkan metode Structural Equation Modeling (SEM). Faktor-faktor yang diteliti, antara lain Perceived Price, Brand Image, Perceived Value, dan Trust. Hal tersebut berdasarkan adanya gap antara persentase penetrasi pengguna layanan pemesanan voucer hotel dan persentase penjualan voucer hotel di segmen online travel booking di Indonesia. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk memberikan rekomendasi strategi pemasaran bagi OTA menggunakan metode Importance-Performance Analysis dan konsep Digital Marketing berdasarkan faktor-faktor yang berpengaruh signifikan. Strategi pemasaran menjadi penting mengingat adanya dominansi offline travel booking di Asia Pasifik, termasuk Indonesia. Dengan strategi pemasaran yang tepat, OTA dapat meningkatkan niat beli konsumen dan memperkuat posisinya di travel market. Hasil penelitian ini mengindikasikan bahwa faktor Brand Image dan Trust berpengaruh signifikan terhadap Purchase Intention voucer hotel. OTA pun perlu mempertimbangkan penerapan beberapa strategi pemasaran dengan tingkat prioritas tinggi, yaitu jaminan pasti dapat menginap di hotel yang dituju, Call to Action (CTA) sebagai content marketing di media sosial Instagram dan blog serta menyediakan fasilitas penjadwalan ulang secara online dan bersifat satu pintu untuk voucer hotel yang telah dipesan.

The objective of this research is to discuss how various factors to affect purchase intention of hotel voucher through Online Travel Agent (OTA)s websites by applying Structural Equation Modeling (SEM). Perceived Price, Brand Image, Perceived Value, and Trust are four key predictors. This is supported by the gap existed between the user penetration percentage and the actual sales percentage of the voucer hotel in online travel booking segment in Indonesia. In addition, this research is also aimed to provide marketing strategies for OTAs by applying Importance-Performance Analysis. Marketing strategy is crucial as the offline travel booking dominates the travel market in Asia Pacific including Indonesia. By considering the appropriate marketing strategy, OTA can improve their consumers purchase intention for hotel voucher and strengthen their positions in travel market. The result of this research shows that Brand Image and Trust are 2 factors which have significant effect to the consumers purchase intention. Thus, the highly prioritized marketing strategies that OTA should consider are (1) stay guarantee in the preferred hotel, (2) Call to Action as content marketing through Instagram and blog platforms, and (3) online reschedule option for the booked hotel voucher."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>