Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 106940 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Benita Clarissa
"ABSTRAK
Pada era modern saat ini, banyak pengguna situs web yang menggunakan smartphone untuk mengakses sebuah situs web. PT Bhinneka Mentari Dimensi adalah sebuah perusahaan e-commerce yang dikenal dari situs web yang bernama Bhinneka.Com. PT Bhinneka Mentari Dimensi melihat tren pergeseran pengguna situs web dari desktop menuju mobile melalui mobile web dan aplikasi mobile. Namun, pemanfaatan mobile channel masih belum maksimal.
Penelitian ini merancang strategi mobile commerce yang akan diterapkan pada PT Bhinneka Mentari Dimensi untuk meningkatkan peluang mobile channel bagi perusahaan. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metodologi kualitatif. Proses penyusunan strategi menggunakan pendekatan perumusan strategi e-commerce Dave Chaffey. Tahap analisis dilakukan terhadap kondisi internal dan eksternal. Metode pengumpulan data yang akan dilakukan adalah melalui wawancara dengan Chairman, CEO, dan manajer. Penelitian ini menghasilkan rancangan strategi yang dapat digunakan oleh PT Bhinneka Mentari Dimensi dalam menerapkan mobile commerce.

ABSTRACT
In the modern era, many users of the website using smartphone to access a website. Bhinneka Mentari Dimensi, PT is an e-commerce company that is known from a web site called Bhinneka.Com. Bhinneka Mentari Dimensi, PT see the trend shifting from desktop web site users towards mobile through mobile web and mobile applications. However, the usage of mobile channel is not maximize. This study designed a mobile commerce strategy that will be applied to the Bhinneka Mentari Dimensi, PT to increase mobile channel opportunity for company.
The study was conducted by using a qualitative methodology. The process of strategy formulation using e-commerce strategy formulation?s Dave Chaffey approach. Phase analysis is performed against internal and external conditions. Methods of data collection is to be carried out through interviews with Chairman, CEO and manager. This study produce strategies design that can be used by Bhinneka Mentari Dimensi, PT in implementing mobile commerce.
"
2016
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Hafidz Syauqi
"Kondisi pandemi covid-19 di Indonesia menyebabkan perubahan pola belanja masyarakat yang lebih memilih untuk berbelanja secara online. Peningkatan pengguna telepon genggam dan pengguna internet menjadi salah satu hal yang turut mendukung perubahan tersebut. Perubahan pola belanja ini, mengakibatkan terjadinya pertumbuhan transaksi E-commerce di Indonesia. Salah satu kelompok produk yang banyak dijual di E-commerce Indonesia adalah furniture dan kebutuhan rumah tangga. Perusahan XYZ merupakan salah satu perusahaan ritel yang mempunyai aplikasi mobile sebagai salah satu sarana penjualannya. Tetapi menurut ulasan pengguna, aplikasi mobile ini masih banyak dikeluhkan oleh pengguna khususnya pada aspek user experience (UX) dan user interface (UI). Evaluasi user experience dilakukan pada aplikasi ini dengan menggunakan metode usability testing yang mengukur performance metrics, self-reported metrics dan issue-based metrics. Analisis dilakukan dari data yang didapat dan menggunakan hierarchical task analysis (HTA). Berdasarkan hasil analisis, aplikasi mobile ini memiliki permasalahan pada desain interface yang mempengaruhi user experience yang dirasakan oleh pengguna. Oleh karena itu, perbaikan dilakukan dengan merancang desain interface berdasarkan permasalahan yang ada serta berdasarkan literatur. Dari penelitian ini dihasilkan evaluasi user experience dari penggunaan aplikasi mobile furniture e-commerce dan rekomendasi yang berbentuk desain tampilan aplikasi yang dapat meningkatkan kepuasan penggunaan aplikasi.

The Covid-19 pandemic condition in Indonesia has caused changes in people's shopping behavior who prefer to shop online. The increase in mobile phone users and internet users is one of the things that support this change. This change in people's shopping behavior has resulted in the growth of e-commerce transactions in Indonesia. One of the product groups that are widely sold in Indonesian E-commerce is furniture and household needs. XYZ Company is a retail company that has a mobile application as a channel of selling. But according to user reviews, this mobile application is still has many complaints by users, especially in the aspect of user experience (UX) and user interface (UI). User experience evaluation is carried out on this application using the usability testing method which measures performance metrics, self-reported metrics, and issue-based metrics. The analysis was carried out from the data obtained and using hierarchical task analysis (HTA). Based on the analysis, this mobile application has problems in the interface design that affect the user experience. Therefore, improvements are made by designing the interface design based on the existing problems and based on the literature. This research is in user experience evaluation from the use of e-commerce mobile furniture applications and recommendations in the form of application display designs that can increase user's satisfaction."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Akhmad Diponegoro Widodo
"Cepatnya perkembangan teknologi mendorong masyarakat untuk dapat beradaptasi dengan perubahan, salah satunya dalam menggunakan e-wallet sebagai metode pembayaran digital. Populernya penggunaan e-wallet didorong dari berbagai faktor, seperti manfaat dan risiko yang dirasakan oleh pengguna. Terdapat beberapa aplikasi e-wallet yang tersedia dengan manfaat, risiko, serta kepuasan yang berbeda-beda. Hal tersebut memungkinkan pengguna untuk beralih dari menggunakan satu e-wallet ke e- wallet lain, atau bahkan terus menggunakan e-wallet yang sama. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor apa saja yang memengaruhi niat penggunaan berkelanjutan e-wallet saat bertransaksi pada mobile commerce. Penelitian ini menggunakan dua teori, yaitu benefit-risk framework sebagai teori yang merepresentasikan keuntungan dan risiko yang dirasakan oleh pengguna, serta expectancy confirmation theory yang merepresentasikan kepuasan yang dapat memengaruhi niat berkelanjutan pengguna. Penelitian ini dilakukan terhadap 543 responden yang pernah menggunakan e-wallet pada mobile commerce. Data yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan metode covariance-based structural equation model dengan aplikasi AMOS 26. Pada penelitian ini ditemukan adanya pengaruh signifikan dari perceived benefits dan satisfaction terhadap continuance intention. Faktor-faktor yang memengaruhi perceived benefits meliputi perceived ease of use, economic benefits, seamless transaction, dan convenience. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi bagi penyedia layanan e-wallet untuk mengevaluasi layanan sehingga e-wallet tersebut dapat digunakan secara berkelanjutan oleh pengguna.

The rapid development of technology encourages people to be able to adapt to changes, one of which is using e-wallet as a digital payment method. The popularity of using e-wallet is driven by various factors, such as the benefits and risks perceived by the user. There are several e-wallet applications available with their own benefits, risks, and satisfactions. This allows users to switch from using one e-wallet to another, or even continue to use the same e-wallet. Therefore, this study aims to analyze what factors influence the continuance intention to use e-wallet for mobile commerce transaction. This study uses two theories – the benefit-risk framework as a theory that represents the benefits and risks perceived by the user, and the expectancy confirmation theory which represents the satisfaction that can affect the user’s continuance intention. This research was conducted on 543 respondents who ever used e-wallet on mobile commerce. The data obtained and then analyzed using the covariance-based structural equation model method with AMOS 26. In this study, it was found that there was a significant effect of perceived benefits and satisfaction on continuance intention. This research is expected to contribute to e-wallet service providers to evaluate services so that the e-wallet can be used further by users."
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rayna Hanin Ahmad
"Dengan semakin ketatnya persaingan di e-marketplace C2C, penyedia platform harus mencari dan menemukan cara untuk menjaga hubungan dengan pelanggan. Penelitian ini membahas faktor-faktor yang mempengaruhi loyalitas pelanggan pada e-commerce. Objek penelitian ini yaitu tiga perusahaan penyedia e-marketplace C2C di Indonesia. Pada penelitian ini digunakan metode SEM Structural Equation Modeling dengan indikator yang ditentukan berdasarkan literatur dan pendapat ahli dan melibatkan 350 responden untuk setiap perusahaan.
Penelitian ini membuktikan bahwa faktor kepuasan pelanggan selalu mempengaruhi loyalitas pelanggan. Berdasarkan efek totalnya, faktor kepercayaan paling berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan TK. Faktor ekspektasi pelangganpaling mempengaruhi loyalitas pelanggan BL. Faktor kepuasan pelanggan paling mempengaruhi loyalitas pelanggan EV.

The escalation of e commerce competition nowadays force platform providers seek and find ways to maintain relationships with their customers. The research discusses the factors that affect customer loyalty in e commerce. The object of this study is three providers of C2C e marketplace in Indonesia. In this study SEM Structural Equation Modeling was used by involving 350 respondents for each company and expert opinion to determine the indicators.
This study proves that the customer satisfaction factor always affects customer loyalty. Based on the total effect, trust affect customer loyalty significantly in TK. Meanwhile, customer expectation affect customer loyalty significantly in BL. Customer satisfaction proved to be factors that significanttly effect customer loyalty in EV.
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
S66267
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rifqy Mikoriza Turjaman
"Selama pandemi COVID-19 yang telah melanda dunia sejak akhir tahun 2019, transaksi dengan metode pembayaran cashless mengalami peningkatan signifikan. LinkAja sebagai salah satu perusahaan dompet digital di Indonesia yang melayani pembayaran cashless, perlu meningkatkan daya saing di tengah ketatnya persaingan bisnis dompet digital. Salah satunya adalah dengan meningkatkan kepuasan konsumen dengan memperhatikan berbagai aspek berdasarkan teori marketing mix 4P. Aspek yang digunakan berdasarkan teori marketing mix terdiri dari beberapa elemen yang umum yang disebut dengan 4P, yaitu produk (product), harga (price), tempat (place), dan promosi (promotion). Penelitian ini berfokus untuk melakukan sentimen analisis berbasis aspek untuk mengetahui aspek mana yang mendapat penilaian positif, negatif, atau netral dari data ulasan yang diberikan konsumen. Hasil penelitian dapat digunakan sebagai referensi bagi LinkAja dalam menentukan aspek mana yang perlu diprioritaskan dalam upaya meningkatkan daya saing perusahaan. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data Twitter yang berkaitan dengan mention akun @linkaja dengan periode 1 Januari 2022 hingga 17 Mei 2022. Penelitian ini melakukan klasifikasi aspek menggunakan string matching menggunakan library Thefuzz. Kemudian klasifikasi sentimen dilakukan menggunakan algoritma SVM. Pada kasus dataset imbalance, dilakukan proses undersampling untuk menyeimbangkan kelas dalam dataset. Hasil klasifikasi menunjukkan bahwa aplikasi LinkAja mendapatkan sentimen negatif pada aspek produk dengan 98% dari total ulasan dan aspek tempat dengan 100% dari total ulasan, kemudian sentimen netral pada aspek harga sebesar 89% dari total ulasan, dan aspek promosi mendapatkan sentimen positif sebanyak 98% dari total ulasan.

During the COVID-19 pandemic that has hit the world since the end of 2019, transactions using the cashless payment method have experienced a significant increase. LinkAja, one of the digital wallet companies in Indonesia that serve cashless payments, needs to increase competitiveness amidst intense competition in the digital wallet business. One is to increase customer satisfaction by paying attention to various aspects based on the 4P marketing mix theory. The aspects used based on the marketing mix theory consist of several general elements called the 4Ps: product, price, place, and promotion. This study focuses on conducting aspect-based sentiment analysis to determine which aspects received positive, negative, or neutral ratings from the consumer review data. The research results can be used as a reference for LinkAja in determining which aspects need to be prioritized to improve the company's competitiveness. The data used in this study is Twitter data related to the @linkaja account mentioned for January 1, 2022, to May 17, 2022. This study performs aspect classification using string matching using the Thefuzz library. Then the sentiment classification is done using the SVM algorithm. In the case of dataset imbalance, an undersampling process is carried out to balance the classes in the dataset. The classification results show that the LinkAja application gets negative sentiment on the product aspect with 98% of the total reviews and the place aspect with 100% of the total reviews, then neutral sentiment on the price aspect with 89% of the total reviews, and the promotion aspect gets 98% positive sentiment of the total reviews."
Jakarta: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Novriandi Pratama
"Internet memiliki peran yang strategis dalam kehidupan di era informasi seperti sekarang ini. Salah satu peran internet tersebut yang akan dibahas dalam penelitian ini adalah penerapan internet pada mobile device (seperti notebook, netbook, telepon seluler, PDA) untuk melakukan transaksi yang mempunyai nilai komersil atau disebut juga dengan mobile commerce. Berdasarkan penelitian terdahulu didapatkan faktor - faktor yang mempengaruhi keinginan untuk mengadopsi mobile commerce, antara lain sulzyective norm (persepsi yang timbul karena adanya referensi sosial yang menonjol), perceived usefulness, ease of use, personal innovativeness dan perceived behavioral control. Oleh karena itu, penelitian ini akan membahas sejauh mana faktor - falctor penelitian yang akan diuji memberikan pengaruh bagi konsumen untuk mengadopsi mobile commerce.
Metode penelitian yang dilakukan adalah metode kuantitatif dengan cara menyebarkan kuesioner kepada responden yang telah menggunakan mobile device. Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan SPSS 15. Tahap pertama pengolahan data yaitu uji reliabilitas masing-masing konstruk penelitian. Selanjutnya tahap yang kedua berupa factor analysis. Tahap terakhir adalah menggunakan analisa regresi ganda untuk melihat keterkaitan antara satu konstruk dengan konstruk yang lainnya. Hasil dari peneltian yang didapat adalah terdapat sembilan (9) hipotesis, dimana enam (6) hipotesis adalah signifikan dan sisanya tiga (3) hipotesis hasilnya tidak signifikan.

Nowadays internet has strategic role in information era. One of the internet's role that will be discussed in this research is internet application through mobile device (like notebook, netbook, handphone, PDA) to do the commercial transactions which called mobile commerce. Based on the previous research, there has been several factor that influenced the intention to adopt mobile commerce, that is subjective norm (the emerge perception because of the salient social), perceived usetixlness, ease of use, personal innovativeness, and perceived behavioral control. Therefore this research will discuss, how far the research factors that will be tested can give influence toward consumer to adopt mobile commerce.
The research methodology that has been done was quantitative methodology by distributing quesioner to rwpondent that has been using mobile device. Data tabulation was doing by using SPSS 15. The iisrt phase of data tabulation was reliability test for each research construct. And then the second phase was factor analysis. The last phase for data tabulation was using multiple regression to see inter-relatedness between one construct with other construct. The result from this research was nine (9) hypothesis , where six (6) hypothesis was signiiicant and the last three (3) hypotesis was not significant.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2009
T34010
UI - Tesis Open  Universitas Indonesia Library
cover
Annanda Fatmawati
"Perkembangan teknologi pada telepon seluler memicu inovasi di segala bidang termasuk bidang pemasaran. Iklan saat ini dapat disampaikan melalui perantara media mobile (mobile advertising). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh variabel-variabel yang telah diuji sebelumnya terhadap penerimaan mobile advertising di Indonesia. Penelitian dilakukan terhadap 116 responden selama bulan juni 2012 dengan teknik analisa regresi berganda dan akan diolah dengan menggunakan software SPSS 17. Adapun variabel yang digunakan adalah customer’s attitude toward advertising, perceived utility, perceived risk, social norms, dan customer’s existing knowledge. Dan hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu faktor yang mempengaruhi penerimaan terhadap mobile advertising saat ini adalah perceived utility dan perceived risk.

Development of cell phone technology trigger innovation in all fields including the field of marketing. Currently, advertisements can be communicated through mobile device (mobile advertising). The goal of this research is to find out the influence of the variables that have been previously tested against acceptance of mobile advertising in Indonesia. This research was conducted against 116 respondents during June 2012 with multiple regression analysis and will be processed using software SPSS 17. The variables used are customer’s attitude toward advertising, perceived utility, perceived risk, social norms, and customer’s existing knowledge. The result obtained from this research are factors that affects acceptance of mobile advertising are perceived utility and perceived risk.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2012
S-Pdf
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
Pane, Syaiful Rusli Effendy, author
"Saat ini mobile payment sedang tumbuh dengan baik dengan nilai transaksi tumbuh tinggi dan diprediksi bakal terus tumbuh tinggi beberapa tahun ke depan, sudah ada penyedia layanan mobile payment yang harus menutup layanan mereka. Penyedia mobile payment perlu mengetahui faktor-faktor yang membuat pengguna mereka bertahan agar bisnis mereka tetap lanjut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi continuance intention dari pengguna mobile payment. Penelitian ini menggunakan Lisrel dalam menguji signifikansi positif antara system quality, information quality, dan service quality terhadap trust, flow dan satisfaction kemudian melihat pengaruh dari trust, flow dan satisfaction terhadap continuance intention. Penelitian menggunakan 205 sampel pengguna mobile payment T-cash yang berdomisili di Jabodetabek. Hasilnya continuance intention pengguna mobile payment dipengaruhi tunggal oleh satisfaction, sementara system quality menjadi faktor yang paling kuat mempengaruhi satisfaction pengguna mobile payment.

Currently mobile payment is growing well with high transaction value and predicted to continue to grow high in the next few years, there are already mobile payment service providers who have to close their services. Mobile payment providers need to know the factors that make their users survive to keep their business going. This study aims to determine the factors that affect the continuance intention of mobile payment users. This study uses Lisrel to test the positive significance of system quality, information quality, and service quality to trust, flow and satisfaction and then to see the effect of trust, flow and satisfaction on continuance intention. The study used 205 samples of T cash mobile payment users domiciled in Jabodetabek. The result of continuance intention of mobile payment user is solely influenced by satisfaction, while system quality becomes the most powerful factor affecting mobile payment user satisfaction.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
S69211
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Mohamad Raihan Ghifari
"Mobil walet adalah teknologi yang berkembang seiring dengan perkembangan internet dan telepon pintar. Dompet Ponsel bertujuan untuk menggantikan fungsi dompet di era digital ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor-faktor yang mempengaruhi Adopsi, yaitu Inovasi Pribadi, Persepsi Kemudahan Penggunaan, Persepsi Kesesuaian, Persepsi Manfaat, Persepsi Keamanan, Pengaruh Sosial Terhadap Sikap Menuju Dompet Ponsel dan Niat untuk menggunakan. Studi ini menemukan bahwa Inovasi Pribadi, Persepsi Kemudahan Penggunaan, Persepsi Kesesuaian, Persepsi Manfaat, Persepsi Keamanan tidak memiliki hubungan positif yang signifikan dengan Sikap dan hanya Hadiah yang memiliki hubungan positif signifikan dengan Sikap dan hasilnya menemukan bahwa Sikap dan Pengaruh Sosial memiliki hubungan positif yang signifikan dengan Niat untuk digunakan.

Mobile Wallet is a technology that is developing in tandem with the development of the internet and smartphones. Mobile Wallet aims to replace wallet functions in this digital era. This study aims to determine the effect of factors that influence Adoption, namely Personal Innovation, Perceived Ease Of Use, Perceived Compatibility, Perceived Usefulness, Perceived Security, Social Influences on Attitudes Towards Mobile Wallet and Intention to use. This study found that Personal Innovation, Perceived Ease of Use, Perceived Compatibility, Perceived Usefulness, Perceived Security did not have a significant positive relationship to the Attitudes and only Rewards had a significant positive relationship to Attitude and the result found that Attitudes and Social Influence had a significant positive relationship to Intention to use."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Andreas Pardyanto
"ABSTRAK
Mobile Commerce merupakan salah satu bentuk electronic commerce yang akhirakhir
ini tumbuh dengan pesat dan menjadi salah satu alternatif saluran pemasaran
bagi perusahaan di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan
melakukan analisis faktor-faktor anteseden yang mempengaruhi intensi konsumen
untuk melakukan adopsi aplikasi mobile commerce Garuda Indonesia, melalui
perspektif model Theory of Planned Behavior (TPB) dan Technology Acceptance
Model (TAM). Analisis dilakukan menggunakan Structured Equation Modelling
(SEM) untuk menguji kekuatan tujuh hipotesis dari hubungan variabel dalam
model. Responden sebanyak 50 orang dipilih melalui purposive sampling untuk
mendapatkan responden yang sudah menggunakan aplikasi m-Commerce tetapi
belum menggunakan mobile commerce Garuda Indonesia. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa persepsi manfaat (Perceived Usefulness) dan persepsi
pengendalian perilaku (Perceived Behavioral Control) memberikan efek positif
dan signifikan terhadap niat penggunaan (Intention to Use), sedangkan norma
subyektif (Subjective Norm) dan sikap (Attitude) tidak mempengaruhi secara
signifikan niat penggunaan (Intention to Use).

ABSTRACT
Mobile Commerce is a form of electronic commerce that lately grown rapidly and
become marketing channel alternetive for companies in Indonesia. This study
aims to test and analyze the antecedent factors that influence the adoption of the
use of Mobile Commerce applications, Mobile Commerce Garuda Indonesia,
through the integration model of Theory of Planned Behavior (TPB) and
Technology Acceptance Model (TAM). The analysis is performed using Structured
Equation Modeling (SEM) to test the relationship power of seven hypothesys
among variables in the model. 50 respondents selected through purposive
sampling to obtain the one who already use m-Commerce except Garuda
Indonesia mobile commerce. The results showed that the Perceived Usefulness
and Perceived Behavioral Control provide significant and positive effect on
Intention to Use, whereas Subjective Norm and Attitude does not provide
significant affect to Intention to Use."
2013
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>