Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 77172 dokumen yang sesuai dengan query
cover
"Tujuan penelitian ini adalah membuat alat body protector berbasis microcontroller dengan wireless system yang dapat digunakan untuk mengontrol tingkat keberhasilan seorang atlet bela diri pencak silat dalam menjalani latihan. Metode penelitian ini didasarkan atas rancangan penelitian pengembangan dengan tahapan perancangan dan implementasi. Hasil penelitian menghasilkan body protector berbasis microcontroller menggunakan wireless system yang dapat bekerja dengan baik. Hal ini dapat diketahui dari dari hasil uji coba radius penggunaan dan ujicoba tanding, dimana body protector yang digunakan pada ruang tertutup mampu menunjukkan data yang diterima pada tampilan layar monitor (laptop atau PC) bersifat realtime. Saat menggunakan body protector hasil penelitian ini diharapkan seorang atlet atau pelatih dapat memonitor pukulan atau tendangan yang masuk selama latihan berlangsung sehingga dapat digunakan untuk menentukan program latihan pencak silat yang lebih intensif."
JIO 15:1 (2013)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Fajrina Ashri
"Penerapan metode Brewster yang menjadi acuan dasar teori penelitian, akan diaplikasikan melalui pembuatan alat ukur indeks bias kaca. Pembuatan alat ukur ini meneliti indeks bias material kaca, dengan laser sebagai sumber cahayanya serta sensor OPT101 untuk mendeteksi intensitas cahaya laser yang dipantulkan oleh kaca. Pengotomatisan cara kerja alat melalui motor servo yang dikontrol gerakannya untuk membentuk berbagai sudut datang melalui mikrokontroler. Alat ini bisa dikomunikasikan dengan komputer melalui aplikasi labVIEW sebagai tampilan grafis data pengukurannya, berupa perbandingan data intensitas cahaya, sudut, dan indeks bias yang kemudian juga ditampilkan di LCD teks alat. Metode Brewster akan menghasilkan perhitungan indeks bias kaca melalui parameter intensitas cahaya minimum yang dideteksi sensor dari sinar pantulan kaca.

The application of Brewster's Method, will be applied through the creation for measuring the refractive index of the glass. This measuring tool examines the refractive index of the glass material, with a laser as the source of light and light sensor OPT101 to detect the intensity from the laser reflection. And for making this instrument works automatically, using a servo motors which controlled by Microcontroller. These devices can connected to a computer using labVIEW as the application for displaying data measuring on graphic, such as light intensity data, angle, and bias index, also the all data can be display too on the LCD text in this instrument. Brewster?s calculation method will result in the refractive index of glass with the minimum light intensity parameter which detected by light sensor OPT101 from the reflection of glass."
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2012
S44889
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Lawrence, Philips
"Dalam beberapa tahun terakhir, teknologi RFID telah menarik perhatian dunia di berbagai bidang termasuk bidang kesehatan. RFID menawarkan sistem identifikasi yang lebih baik dikarenakan RFID tidak memerlukan kontak langsung maupun Line of Sight dengan penerima, memiliki media penyimpanan, serta memiliki akurasi dan kehandalan yang lebih baik. Salah satu antena yang dapat memenuhi kebutuhan sistem RFID adalah antena planar loop.Pada skripsi ini dirancang antena planar loop untuk aplikasi RFID on-body. Antena dirancang agar dapat bekerja pada frekuensi 924 MHz, dengan Gain > -29dB dan pola radiasi bidang horizontal > 900 pada jarak 2 mm dari tubuh manusia. Pada simulasi digunakan 3 jenis objek yang didekatkan pada antena untuk menggantikan tubuh manusia, yaitu phantom tiga lapis, voxel, dan phantom ekuivalen otot. Dari hasil simulasi dan pengukuran, antena yang dirancang mampu bekerja pada frekuensi 924 MHz dengan nilai VSWR 2 dengan Gain > -29dB ketika didekatkan pada jarak 2 mm dari tubuh manusia dan phantom muscle equivalent.

In recent years, RFID is generating significant interest in several application including healtcare industry. RFID offers a better identification system because RFID does not require direct contact or line of sight to the receiver, having the storage media, and has accuracy and better reliability. One of antenna that can meet the needs of RFID system is a planar loop antenna. In this paper designed planar loop antenna for off-body communication based on RFID system. The antenna is designed to work at frequencies 924 MHz, with Gain> 29dB and horizontal plane radiation pattern > 900 at a distance of 2 mm from the human body. In the simulations used 3 types of objects brought near the antenna to replace the human body, which is a three-layer phantom, voxel, and muscle equivalent phantom. From the results of simulation and measurement, antenna designed is able to work at a frequency of 924 MHz with a VSWR 2 and Gain > -29dB when held at a distance of 2 mm from the human body and muscle equivalent phantom."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2013
S47723
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Imam Azis Kurnianto
2009
TA454
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Dwiki Fahmi Nugraha
"ABSTRAK
Telah dibuat Tubular Furnace dengan temperatur terkendali menggunakan heater
Tubular 2500 Watt, 220 Volt dengan suhu maksimum ±1200oC . Thermocouple
tipe K digunakan pada alat ini sebagai sensor suhu. Furnace ini dikendalikan oleh
mikrokontroler menggunakan metode PI, dimana penulis memakai atmega 16
sebagai IC Mikrokontroller. Penulis dapat mengendalikan temperatur yang
dihasilkan oleh heater dengan cara memberi perintah kepada pengendali melalui
keypad.

ABSTRACT
A Tubular Furnace with temperature controlled has been built. It uses a 2500W,
220V electric Tubular heater with a maximum temperature of ±1200oC . A type K
thermocouple is also used in this device as a temperature sensor. This Furnace is
controlled by a microcontroller using PI method and ATMega 16 as the
microcontroller IC. The temperature that the heater produces is controlled by
sending a message through keypad."
2009
TA1083
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Daniel Christian Wijaya
"Mesin milling adalah mesin yang mampu melakukan banyak tugas bila dibandingkan dengan mesin perkakas yang lain. Hal ini disebabkan karena mesin ini mampu menghaluskan benda kerja sesuai dengan dimensi yang dikehendaki. Mesin ini dikendalikan oleh mikrokontroler yang akan mengatur proses pembentukan benda sesuai dengan profil yang diinginkan. Terdapat beberapa input profil yang diinginkan, pemilihan dilakukan melalui keypad yang akan ditampilkan di LCD. Mesin ini akan bekerja secara otomatis dan bergerak berdasarkan sumbu x, y, dan y.

Milling machine is a machine that could handle more task than other tools machine. It`s because this machine is able to refine work object into a desirable dimension. This machine was being controlled by microcontroller that will arrange figuration object process based on desirable profile. There were some desirable profile input, the selection of desirable input could be done by pressing the keypad that will appear in LCD. This machine will work automatically and move based on x, y, and z axis."
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2009
TA1483
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Esa Revi Medina
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2009
TA579
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Universitas Indonesia, 2008
TA714
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Aliviawan Faiz Akbar
"Sistem penyimpanan energi berbasis baterai ion litium berskala besar semakin banyak digunakan. Penggunaan baterai dalam skala besar memerlukan mekanisme proteksi yang andal untuk mencegah terjadinya thermal runaway yang dipicu oleh perlakuan tidak tepat pada sel baterai. Proteksi pada sel baterai dapat dilakukan dengan memantau dan mengendalikan interaksi antara sel baterai dengan beban. Proteksi pada sel baterai dilakukan dengan menggunakan battery management sytem. Pemanfaatan kapabilitas mikrokontroler bersamaan dengan integrated circuit LTC6802-2 dapat diimplemetasikan untuk menjalankan fungsi dasar battery management system. Pada penelitian ini, dilakukan perancangan dan pengimplementasian battery management system. Penelitian dilakukan untuk menentukan nilai kesalahan relatif dari sensor tegangan, arus, dan suhu. Dilakukan pengujian untuk mengetahui tingkat keandalan battery management system dalam melakukan proteksi terhadap kondisi overcurrent, overheat, undervoltage, dan overvoltage. Berdasarkan hasil percobaan, didapat nilai rata-rata kesalahan relatif sebesar 0,062% untuk parameter tegangan, 1,488% untuk parameter arus, dan 7,738% untuk parameter suhu.

Large-scale lithium ion battery-based energy storage systems are widely being used. The use of batteries on a large scale requires a reliable protection mechanism to prevent thermal runaway that is triggered by improper treatment of battery cells. Protection of the battery cell can be done by monitoring and controlling the interaction between the battery cell and the load. Protection of the battery cell is done by using a battery management system. Utilization of microcontroller capabilities together with LTC6802-2 integrated circuits can be implemented to carry out the basic functions of the battery management system. In this research, a battery management system is designed and implemented. The study was conducted to determine the relative error value of the voltage, current and temperature sensors. Tests are carried out to determine the level of reliability of the battery management system in protecting against overcurrent, overheat, undervoltage, and overvoltage conditions. Based on the experimental results, the average relative error value of 0,062% for the voltage parameter, 1,488% for the current parameter, and 7,738% for the temperature parameter."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>