UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Hubungan Aktivitas Rekreasi Oleh Mahasiswa dengan Tingkat Stres Akademik Pada Masa Pandemi Covid-19 = The Relationship between Recreational Activities by College Students And Academic Stress Level During The Covid-19 Pandemic

Karlin Ratna Mustika; Tuti Afriani, supervisor; Hanny Handiyani, examiner; Rr. Tutik Sri Hariyati, examiner (Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia , 2021)

 Abstrak

Pandemi covid-19 menyebabkan perubahan kegiatan perkuliahan menjadi semakin padat. Hal tersebut dapat membuat mahasiswa akhirnya mengalami stress akademik. Penelitian bertujuan untuk mengetahui hubungan aktivitas rekreasi oleh mahasiswa dengan tingkat stress akademik pada masa pandemik covid-19. Desain penelitian adalah cross-sectional, teknik pengambilan sampel menggunakan Convenience sampling yang melibatkan 422 mahasiswa dengan pengambilan data secara online. Analisis data menggunakan analisis univariat dan bivariat (uji chi-square). Hasil penelitian didapatkan terdapat hubungan antara aktivitas rekreasi oleh mahasiswa dengan tingkat stress akademik pada masa pandemik covid-19 (p value = 0,000; α = 0,05). Hasil penelitian menunjukan bahwa mahasiswa dengan tingkat aktivitas rekreasi rendah lebih berpeluang mengalami stress 11,496 kali dibanding dengan mahasiswa yang aktivitas rekreasinya tinggi (OR = 11,496). Promosi kesehatan mengenai manajemen stress, seperti memanfaatkan waktu luang untuk memenuhi kebutuhan rekreasi pada mahasiswa dapat dilakukan untuk mengatasi stress akademik yang dialami.

The Covid-19 pandemic has caused changes in lecture activities to become increasingly crowded. This can make students have a academic stress. This research aims to determine the relationship between recreational activities by college students and academic stress level during the Covid-19 pandemic. The research design was cross-sectional, the sampling technique used convenience sampling involving 422 college students with online data collection.. Data analysis used univariate and bivariate analysis (chi-square test). The results showed that there was a relationship between recreational activities by students and academic stress level during the covid-19 pandemic (p value = 0,000; = 0,05). The result of showed that students with low level of recreational activity are more chance to have a stress 11,496 times compared to students with high recreational activities (OR = 11,496). Health promotion regarding stress management, such as using free time to meet recreational needs for students can be done to overcome academic stress.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Karlin Ratna Mustika.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia , 2021
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xviii, 84 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-25-27530855 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920556083
Cover