UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Gambaran masalah kesehatan jiwa terkait COVID-19 pada perawat yang bekerja di rumah sakit = Mental health description of nurse in hospital related to COVID-19

Fitri Indriyani Putri; Keliat, Budi Anna, supervisor; Mustikasari, examiner; Giur Hargiana, examiner (Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2021)

 Abstrak

Pandemi COVID-19 membawa dampak pada orang – orang yang rentan tertular, salah satunya adalah tenaga kesehatan termasuk perawat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui stresor biologis, psikologis, dan sosial, masalah kesehatan jiwa: stres, ansietas, dan depresi, serta hubungan keduanya. Desain penelitian menggunakan deskriptif korelatif dengan pendekatan cross-sectional. Pengumpulan data dilakukan secara online mulai tanggal 11 hingga 30 Juni 2021, dengan 115 perawat. Penelitian ini menggunkan teknik total sampling. Penelitian ini menggunakan 6 instrumen, yaitu instrumen data demografi, instrumen stresor,instrumen stigma, Perceived Stress Scale (PSS-10), instrumen ansietas dan instrumen depresi. Data dianalisis menggunakan uji Korelasi Spearman (CI 95%). Terdapat hubungan yang signifikan antara stresor psikologis dengan stres, ansietas dan depresi pada perawat. Penelitian ini menyimpulkan bahwa perawat membutuhkan dukungan kesehatan jiwa selama pandemi COVID-19.

The COVID-19 pandemic has an impact on people who are vulnerable to infection, one of them is health workers, including nurses. The purpose of this study is to determine biological, psychological, and social stressors, mental healthiness: stress, anxiety, and depression, and the relationship between them. The research design used a descriptive correlation with a cross-sectional approach. Data collection was carried out online from 11 to 30 June 2021, with 115 nurses. This study uses a total sampling technique. This study uses 6 instruments, such as demographic data instruments, stressor instruments, stigma instruments, Perceived Stress Scale (PSS-10), anxiety instruments and depression instruments. Data was analyzed using the Spearman Correlation test (95% CI). There is a significant relationship between psychological stressors with stress, anxiety and depression in nurses. This study concludes that nurses need mental health support during the COVID-19 pandemic.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Fitri Indriyani Putri.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2021
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 73 pages : illustrations + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-25-09604997 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920555220
Cover