UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Hubungan Tingkat Spiritualitas Dengan Cemas dan Depresi Pada Pasien Kanker Yang Beragama Islam = The Relationship Between Levels of Spirituality and Anxiety and Depression in Muslim Cancer Patients

Ida Yanti; Tuti Nuraini, supervisor; Chiyar Edison, examiner; Elly Nurachmah, examiner; Mamay Kusumawaty, examiner (Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2024)

 Abstrak

Spiritualitas memberikan konstribusi positif pada pasien kanker. Tujuan penelitian yaitu untuk melihat hubungan tingkat spiritualitas dengan cemas dan depresi pada pasien kanker yang beragama Islam. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain cross sectional. Populasi penelitian adalah pasien kanker yang berjumlah 120 pasien dengan tekhnik consecutive sampling di rumah sakit Fatmawati Jakarta. Instrument yang digunakan dengan menggunakan instrument kecemasan Hamilton Anxiety Rating Scale (HARS), Beck Depression Inventory II (BDI) Daily Spiritual Experince Scale (DSES). Hasil penelitian ini diperoleh terdapat hubungan yang bermakna pada spiritualitas dengan kecemasan dan depresi (p <0,05). Kesimpulan: spiritualitas yang tinggi mengalami tingkat kecemasan ringan dengan nilai OR: 2,203. Spiritual juga menjadi faktor resiko untuk terjadinya depresi.

Spirituality makes a positive contribution to cancer patients. The aim of the research is to see the relationship between the level of spirituality and anxiety and depression in Muslim cancer patients. This research is a quantitative research with a cross sectional design. The research population was 120 cancer patients with a consecutive sampling technique at Fatmawati Hospital, Jakarta. The instruments used were the Hamilton Anxiety Rating Scale (HARS), Beck Depression Inventory II (BDI) and Daily Spiritual Experience Scale (DSES).. The conclusion was that high levels of spirituality experienced mild levels of anxiety, whereas patients with low levels of spirituality experienced severe levels of anxiety with OR: 2.203. Spirituality is also risk factor for depression..

 File Digital: 1

Shelf
 T-Ida Yanti.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2024
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xv, 80 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T-pdf 15-25-47771061 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920549192
Cover