UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh Profitabilitas terhadap Likuiditas Bank Umum Syariah dan Unit Usaha Syariah di Indonesia = The Influence of Profitability on the Liquidity of Islamic Commercial Banks and Islamic Business Units in Indonesia

Alghifari Putra Pradana; Muhammad Budi Prasetyo, supervisor; Nur Dhani Hendranastiti, examiner; Mutiara Baby Admeinasthi, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2024)

 Abstrak

Profitabilitas dan likuiditas merupakan dua hal yang penting dalam kegiatan usaha perbankan baik konvensional maupun syariah. Profit menjadi salah satu tolak ukur untuk mengetahui kinerja suatu bank dan bank juga perlu menjaga tingkat likuiditas agar bisa memenuhi kewajibannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas terhadap likuiditas bank umum syariah dan unit usaha syariah di Indonesia dan menggunakan regresi data panel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa return on asset tidak memiliki pengaruh signifikan dengan arah positif terhadap likuiditas bank umum syariah dan unit usaha syariah. Return on equity pada bank umum syariah dan unit usaha syariah juga tidak memiliki pengaruh signifikan dengan arah pengaruh positif pada bank umum syariah dan negatif pada unit usaha syariah.

Profitability and liquidity are two things that are important in banking business activities both conventional and sharia. Profit is one of the benchmarks to determine the performance of a bank and banks also need to maintain liquidity levels in order to fulfill their obligations. This study aims to determine the influence of profitability on liquidity of Islamic commercial banks and Islamic business units in Indonesia and uses panel data regression. The results showed that return on assets did not have a significant effect with a positive direction on the liquidity of Islamic commercial banks and Islamic business units. Return on equity in Islamic commercial banks and Islamic business units also has no significant effect with a positive direction of influence on Islamic commercial banks and negative on Islamic business units.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Alghifari Putra Pradana.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2024
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xvi, 63 pages: illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-24-60745986 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920548791
Cover