https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh Brand Engagement dan Brand Love terhadap Repurchase Intention Produk Smartphone di Indonesia = The Influence of Brand Engagement and Brand Love towards Repurchase Intention of Smartphone Products in Indonesia

Yoren; Rifelly Dewi Astuti, supervisor; Tengku Ezni Balqiah, examiner; Yeshika Alversia, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2024)

 Abstrak

Adanya kemajuan teknologi dan pergeseran aktivitas masyarakat dari luring ke daring menyebabkan kebutuhan akan smartphone meningkat. Pasar smartphone yang besar menarik banyak pelaku bisnis untuk bersaing melalui inovasi teknologi. Brand atau merek memainkan peran penting dalam persaingan di pasar smartphone. Untuk memenangkan persaingan, strategi merek yang efektif digunakan untuk menjangkau target pasar. Penelitian ini akan meneliti pengaruh dari Brand Engagement dan Brand Love terhadap Repurchase Intention produk smartphone di Indonesia. Sampel pada penelitian ini merupakan Warga Negara Indonesia berusia 18 tahun ke atas. Penelitian ini dilakukan terhadap 484 responden melalui kuesioner secara online dan analisis data menggunakan perangkat SmartPLS 4 untuk menganalisis 7 hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Brand Engagement berpengaruh positif terhadap Brand Love serta Repurchase Intention secara langsung dan melalui mediator Brand Love. Brand Love berpengaruh positif terhadap Repurchase Intention. Variabel moderasi Usage Duration memoderasi hubungan Brand Engagement dan Brand Love.

The advancement of technology and the shift in societal activities from offline to online have increased the demand for smartphones. The large smartphone market attracts many business players to compete through technological innovations. Brands play a crucial role in the competition within the smartphone market. To win the competition, effective brand strategies are used to reach the target market. This study will examine the influence of Brand Engagement and Brand Love on Repurchase of smartphones in Indonesia. Sample of this research is Indonesian aged 18 and above. This research was conducted with 484 respondents through online questionnaires, and data analysis was performed using SmartPLS 4 to examine 7 hypotheses. The results show that Brand Engagement has a positive effect on Brand Love and Repurchase Intention both directly and through mediation variable Brand Love. Brand Love positively influences Repurchase Intention. The moderation variable Usage Duration moderates correlation between Brand Engagement and Brand Love.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Yoren.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2024
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 70 pages : illustration ; appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-24-97930036 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920547992
Cover