UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Prototyping and Usability Testing a Script-Based Disposition Form Automation System for Spreadsheet-Based Electronic Documents Management System = Pengembangan dan Uji Usabilitas Sistem Otomasi Lembar Disposisi Berbasis Skrip pada Sistem Manajemen Dokumen Elektronik Berbasis Spreadsheet =

Dimas Rama Satrio Wibowo; Taufik Asmiyanto, supervisor; Muhamad Prabu Wibowo, examiner; Nina Mayesti, examiner (Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2024)

 Abstrak

Meskipun sudah terdapat sistem manajemen dokumen elektronik (EDMS) yang dibuat secara khusus, penggunaan EDMS berbasis spreadsheet masih lebih digemari oleh banyak institusi untuk mengelola dokumen mereka. Penelitian ini menggagas adanya sistem berbasis skrip yang dapat digunakan oleh EDMS berbasis spreadsheet guna mengoptimalkan efisiensi. Penelitian ini menjalankan uji usabilitas terhadap sistem otomasi lembar disposisi yang juga digagas dalam penelitian ini. Penelitian ini menggunakan pendekatan mixed-methods dengan metode penelitian uji usabilitas. Data kuantitatif dalam penelitian ini didapat dari 25 orang mahasiswa S1 Ilmu Perpustakaan Universitas Indonesia yang diambil secara acak, yang kemudian melakukan uji coba sistem dan mengisi kuesioner pengalaman pengguna (UEQ) yang menilai enam kategori berupa atraktivitas, kemudahan, efisiensi, kepercayaan, stimulasi, dan kebaruan. Selain itu, tujuh orang partisipan juga diwawancara untuk mengetahui pendapat mereka terhadap sistem yang diuji coba. Data kuantitatif yang didapat diuji menggunakan UEQ analysis tool, sedangkan data kualitatif diolah menggunakan thematic coding. Hasil uji usabilitas menunjukkan bahwa sistem otomasi yang digagas memiliki hasil yang cukup baik dalam hal stimulasi dan efisiensi. Namun, masih terdapat kelemahan dalam hal kemudahan dan desain dari sistem tersebut.

Despite the availability of many comprehensive electronic documents management systems (EDMS) that support the creation of disposition form, many companies still prefer spreadsheet-based office applications like Microsoft Excel for managing their records and/or documents. This study proposes an automated script-based system for spreadsheet-based EDMS to optimise efficiency. This study conducts a usability test on a proposed automated system to assess the usefulness and quality of the proposed automated system. This study uses mixed-methods approach with usability testing method. For the quantitative data, 25 participants from Universitas Indonesia Library and Information Science students are sampled randomly to answer a User Experience Questionnaire (UEQ) which assess six scales of user experience (UX) consisting of attractiveness, perspicuity, efficiency, dependability, stimulation, and novelty. A user interview involving of 7 participants is also conducted to capture the users’ feelings and feedbacks in a more in-depth manner. The quantitative data are analysed using UEQ analysis tool, while the qualitative data was analysed using thematic coding. The usability testing result shows that the proposed system have a good strength in stimulation and efficiency. However, users still found some flaws when it comes to perspicuity and the design of the system.

 File Digital: 1

Shelf
 TA-Dimas Rama Satrio Wibowo.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : TA-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2024
Bahasa : eng
Sumber Pengatalogan : LibUI eng rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 40 pages
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA-pdf 16-24-37157045 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920546735
Cover