UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Peran Kecemasan dan Penyesuaian Diri terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa Baru Angkatan 2023 = The Role of Anxiety and Self-Adjustment Against The Academic Achievement of Freshmen Students

Sally Novena Tantowi; Lucia Retno Mursitolaksmi, supervisor; Ali Nina Liche Seniati, examiner; Wuri Prasetyawati, examiner (Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2024)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana peran penyesuaian diri dan kecemasan memengaruhi prestasi akademik mahasiswa angkatan 2023, melihat banyaknya tantangan yang harus dihadapi mahasiswa tahun pertama pada masa transisi ke perguruan tinggi. Metode penelitian dilakukan secara kuantitatif dan instrumen penelitian yang digunakan adalah College Adjustment Questionnaire (CAQ), Hopkins Symptom Checklist-25 (HSCL-25), dan prestasi akademik diukur berdasarkan Indeks Prestasi Semester (IPS). Hasil penelitian menggunakan analisis regresi pada 114 mahasiswa menunjukkan bahwa secara bersama-sama tidak terdapat peran penyesuaian diri dan kecemasan yang signifikan terhadap prestasi akademik mahasiswa. Ketika dilakukan analisis regresi parsial, ditemukan hanya penyesuaian diri yang secara signifikan dapat memprediksi prestasi akademik mahasiswa. Saran untuk penelitian selanjutnya, dapat dilakukan pengukuran faktor-faktor lain yang memengaruhi prestasi akademik mahasiswa.

This research aims to examine the roles of self-adjustment and anxiety on the academic achievement among class of 2023 students, considering the numerous challenges faced by first-year students during their transition to college. This research employed a quantitative method, utilizing the College Adjustment Questionnaire (CAQ), Hopkins Symptom Checklist-25 (HSCL-25), and academic achievement measured by the Grade Point Average (GPA). Results from regression analysis on 114 students indicate that, collectively, self-adjustment and anxiety do not significantly influence students' academic performance. However, partial regression analysis reveals that only self-adjustment significantly predicts students' academic performance. It is suggested for future research to measure other factors that may affect students’ academic achievement.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Sally Novena Tantowi.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2024
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : vi, 58 pages: illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-24-35993043 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920546432
Cover