https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Laporan Penelitian :: Kembali

UI - Laporan Penelitian :: Kembali

Penggunaan Prosesor Digilal Signal Processing Sebagai Pengganti Komponen Rangkaian Base-Band dari Suatu Perangkat Komunikasi Radio Selular Maupun Satelit

Arman Djohan Diponegoro; (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1998)

 Abstrak

Pendahuluan
Penelitian dilakukan berapa tahap yaitu :
1. Simulasi dengan menggunakan perangkat Simulator TMS 320C5x untuk untuk masing-masing aplikasi yaitu :
1. Echo Canseller, Digitals Speech Interpolation, (DSI)
2. VSELP/CELP dan Error Corection
3. ADPCM,
4. Multiplekser TDMA/CDMA,
5. Modem it/4 QPSK
Untuk memperoleh perangkat lunak (program) dasar (model perangkat lunak) yang dapat dijalankan pada prosesor DSP TMS320C5x (Tahun I)
2. Emulasi perangkat lunak dari masing-masing modul (yaitu modul DSI, modul Speech processing (VSELP+ Error Correction), Modul ADPCM (ADPCM+Error correction) dan Modul akses (Multipleksing+Modem) untuk memperoleh perangkat lunak yang siap pakai. (Tahun II)
3. Rancang bangun rangkaian masing-masing modul dengan menggunakan komponen Prosesor DSP TMS320C5x Tahun 111)
4. Mengintergrasikan perangkat lunak dari masing-masing modul kebentuk suatu Rangkaian Integrated ACIC. (Tahun III)

 File Digital: 1

Shelf
 LP-Armand Djohan-Penggunaan Prosesor Digilal Signal Processing Sebagai Pengganti Komponen Rangkaian Base-Band dari Suatu Perangkat Komunikasi Radio Selular Maupun Satelit.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Laporan Penelitian
No. Panggil : LP-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1998
Sumber Pengatalogan: LibUI ind rda
Tipe Konten: text
Tipe Media: computer
Tipe Carrier: online resource
Deskripsi Fisik: vi, 104 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Catatan Umum:
Lembaga Pemilik: Universitas Indonesia
Lokasi: Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
LP-pdf 09-19-404833795 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 77280
Cover