https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Analisis interpretasi pembaca teks iklan lembaga keuangan

Harry Hermawan; Masinambouw, Eduard Karel Markus, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2002)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan menjelaskan adanya perbedaan interpretasi pembaca dalam mendekodekan kode teks dan gambar iklan lembaga keuangan. Interpretasi atau hasil analisis pembaca dikategorikan ke dalam bentuk interpretasi yang dipengaruhi oleh pengetahuan dan pengalaman pembaca.
Korpus data penelitian ini adalah interpretasi enam pembaca {tiga merupakan penutur asli dan tiga lagi adalah penutur bukan asli) terhadap sepuluh iklan keuangan yang diambil dari tiga jenis majalah mingguan berbahasa Inggris. Tehnik pengumpulan data dilakukan dengan tehnik wawancara dan pertanyaan tertulis yang kemudian dianalisis memakai pendekatan linguistik/semiotik.
Hasil analisis data menunjukkan bahwa pengaruh pengetahuan dan pengalaman yang merupakan inferensi budaya dalam arti sempit memberikan perbedaan pengkodean kode atau intepretasi.
Hasil menunjukkan bahwa inferensi budaya yang ditunjukkan dari adanya pengaruh pengetahuan dan pengalaman pembaca memberikan perbedaan variasi interpretasi yang meliputi topik : 1)teks dan gambar, 2)warna dan 3)asli vs. tidak asli.

This research is aimed at analyzing dan explaining the different interpretation of readers in decoding the code of text and image of financial institution advertisements. The result of readers' interpretation is categorized in the interpretation form which is influenced by readers' knowledge and experience.
Data are obtained from six readers' interpretation (three native speakers and three non-native speakers) of ten financial institution advertisement taken from three weekly English magazines. Data are collected using interview and questionnaire techniques and analyzed using linguistics/semiotics approaches.
This study reveals that the influence of knowledge and experience which is a cultural inference in the narrow sense gives way to the different decoding of codes or interpretation.
The results which has been an inference of culture shown by the readers influence of knowledge and experience provide a variation interpretation which covers the topics of 1) text and image, 2) colours, and 3) real vs. non-real.

 File Digital: 9

Shelf
 T 2650-Analisis interpretasi-Pendahuluan.pdf :: Unduh
 T 2650-Analisis interpretasi-Analisis.pdf :: Unduh
 T 2650-Analisis interpretasi-Literatur.pdf :: Unduh
 T 2650-Analisis interpretasi-Lampiran.pdf :: Unduh
 Analisis interpretasi-Full text (T 2650)-1.pdf :: Unduh
 T 2650-Analisis interpretasi--Abstrak.pdf :: Unduh
 T 2650-Analisis interpretasi-Kesimpulan.pdf :: Unduh
 T 2650-Analisis interpretasi-Bibliografi.pdf :: Unduh
 T 2650-Analisis interpretasi-.HA.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T2650
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2002
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : viii, 147 hlm. : il. ; 29 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T2650 15-17-842127139 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 71359
Cover