https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Kata pinjaman bidang otomotif dalam majalah Rusia Мотоэксперт (Motoekspert = The loanwords for automotives in Russian magazine Мотоэксперт (Motoekspert)

Yusuf Firdaus Ramadhan; N. Jenny M.T. Hardjatno, supervisor; Mohammad Nasir Latief, examiner; Sari Endahwani, examiner (Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2019)

 Abstrak

Skripsi ini membahas kata pinjaman dalam bidang otomotif yang ada pada majalah Rusia Мотоэксперт (Motoekspert). Metode yang digunakan dalam skripsi ini adalah metode deskriptif-analisis. Teori yang digunakan dalam skripsi ini adalah teori kata pinjaman secara umum oleh Durkin (2014); teori kata pinjaman dalam bahasa Rusia oleh Rozental‘ (2017) dan Marinova (2013); teori pembentukan kata oleh Popov (2004) dan Zemskaya (2011), dan klasifikasi kelas kata bahasa Rusia oleh Savko (2005). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peminjaman kata dari bahasa asing ke dalam bahasa Rusia dapat melalui tiga cara, yakni dengan proses adaptasi secara fonetis, adaptasi secara morfologis, dan adaptasi pinjam terjemah. Bahasa asing yang ditemukan di antaranya bahasa Inggris, bahasa Jerman, bahasa Perancis, bahasa Latin, Bahasa Italia, bahasa Polandia, bahasa Turki, dan bahasa Yunani. Terdapat temuan mengenai penulisan merek dagang dan penamaan populer yang tidak mengalami adaptasi apapun.

This thesis discusses about the loanwords for the automotives in Russian magazine Мотоэксперт (Motoekspert). The method used in this thesis is descriptive analysis method. The theory that applied in this paper is the theory of loanwords in general by Durkin (2014); theory of loanwords in Russian language by Rozental‘ (2017) and Marinova (2013); word formation theory by Popov (2004) and Zemskaya (2011), and classification of Russian word classes by Savko (2005). The results of this study show that borrowing words from foreign languages into Russian can be classified in three ways, which are by phonetic adaptation, morphological adaptation, and loan translations. The data analyzed including words borrowed from English, German,
French, Latin, Italian, Polish, Turkish, and Greek. There are new discoveries about trademark writing and popular naming that have not classified in any types of adaptation.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Yusuf Firdaus Ramadhan.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2019
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 11(64) pages : illustration ; appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-pdf 14-22-16461769 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20502514
Cover