https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh konsentrasi kepemilikan, pemegang saham pengendali dan corporate governance terhadap market discipline pada perbankan di Indonesia = Influence of ownership concentration controlling shareholder and corporate governance to market discipline in banking in Indonesia

Yuana Budi Jaya; Viska Anggraita, supervisor; Darminto, examiner; Vera Diyanty, examiner ([Publisher not identified] , 2018)

 Abstrak

ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menguji pengaruh konsentrasi kepemilikan, Pemegang saham pengendali dan Corporate Governance terhadap Disiplin Pasar di perbankan Indonesia. Sampel penelitian adalah 101 bank komersial konvensional di Indonesia selama tahun 2013-2016. Dengan menggunakan model panel data dinamis, penelitian ini menemukan bahwa bank dengan pengendali asing dan Corporate Governance akan berpengaruh negatif terhadap Disiplin Pasar. Sebalikya, penelitian ini menemukan bahwa bank dengan pengendali pemerintah dan konsentrasi kepemilikan berpengaruh positif terhadap praktik Disiplin Pasar. Penelitian ini membuktikan bahwa struktur kepemilikan dan Corporate Governance berdampak terhadap Disiplin Pasar di perbankan Indonesia

ABSTRACT
This study was conducted with the aim to examine the effect of concentration of ownership, controlling shareholders and Corporate Governance on Market Discipline in Indonesian banking. The research sample is 101 conventional commercial banks in Indonesia during 2013 2016. Using a dynamic data panel model, this study found that banks with foreign control and Corporate Governance negatively affect Market Discipline. In contrast, this study found that banks with government controls and concentration have positive effect on Market Discipline. This study proves that ownership structure and Corporate Governance have an impact on Market Discipline in Indonesian banking.

 File Digital: 1

Shelf
 S-Yuana Budi Jaya.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2018
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 99 pages : illustration ; appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf 14-20-720825700 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20475227
Cover