https://access.unram.ac.id/wp-content/

Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Analisis kepuasan konsumen terhadap kualitas pelayanan PT PLN wilayah Rogojampi Banyuwangi Jawa Timur : analysis of consumer satisfaction toward the quality of service PT PLN of regional Rogojampi Banyuwangi East Java

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui jenis pelayanan yang dikeluhkan konsumen dan untuk mengetahui hubungan kinnerja pelayanan yang diberikan PT PLN Unit Bisnis Area Jawa Timur AP. Banyuwangi UPP-TR Rogojampi dengan kepuasan konsumen. Adapun data yang akan diolah untuk menghasilkan kesimpulan yang akurat diperoleh dari beberapa tahapan antara lain menentukan populasi, menentukan jumlah dan jenis sampel setelah itu diadakan poling melalui teknik kuisioner pada konsumen yang telah memenuhi syarat untuk penarikan sampel.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 600 SATEK 3:1 (2006)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 16938917
Majalah/Jurnal : Jurnal saintek 3 (1) Juni 2006. Hal. : 12-15
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
600 SATEK 3:1 (2006) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20437694
Cover