Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

iPrice : sebuah model pricing kolaboratif untuk bundling barang

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Information goods pricing merupakan topik yang muncul pada informasi ekonomi. Banyak peneliti telah memberikan perhatian yang cukup besar untuk pegembangan metode informasi harga barang. Namun demikian, masih ada kekurangan yang harus diatasi. Pada makalah ini mencakup beberapa konsep yang belum dipelajari lebih lanjut seperti collaborative prototyping, prospect theory, teori ERG Markov-Based, pemeliharaan dari desain, ekonomi, psikologis, dan rekayasa perangkat lunak yang digabungkan menjadi collaborative pricing system untuk information goods bundles dan menyelidiki dampak yang ditimbulkan.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : 631 BLI 48:3 (2011)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 02157217
Majalah/Jurnal : Berita litbang industri 48(3) November 2011. Hal. 1-6
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI lantai 4. R. Koleksi jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
631 BLI 48:3 (2011) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20436563
Cover