https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Praktek kerja profesi di PT Actavis Indonesia periode bulan Agustus - September tahun 2015 = Profession internship at PT Actavis Indonesia on the period of August - September 2015

Elsa Widowati; Riska Lestari, supervisor (Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

ABSTRAK
Praktek kerja profesi diIndustri Farmasi dilaksanakan di PT. Actavis Indonesia
yang beralamat di Jalan Raya Bogor Km. 28, Jakarta Timur. Praktek kerja
dilaksanakan mulai tanggal 4 Agustus?30 September 2015. Pelaksanaan praktek
kerja ini bertujuan agar mahasiswa apoteker: memahami peranan, tugas, dan
tanggung jawab apotekerdi industri farmasi; memperoleh wawasan, pengetahuan,
keterampilan, dan pengalaman praktis untuk melakukan pekerjaankefarmasian di
industri farmasi; memahami penerapan CPOB di industri farmasi; dan memiliki
gambaran nyata tentang permasalahan pekerjaan kefarmasian di industri farmasi.ABSTRACT Profession internship in Pharmaceutical Industry is held inPT. Actavis Indonesia
that is located at Jalan Raya Bogor Km. 28, East Jakarta. The profession
internship is held fromAugust 4
th
to September 30
th
2015. The goals of this
internshipprogram are to make students: understand roles, jobs and duties of
pharmacist inPharmaceutical Industry; to make them have insights, knowledge,
skills and practical experiences to do pharmaceutical practice in Pharmaceutical
Industry; and to make themknow real condition of pharmaceutical practice
problems in Pharmaceutical Industry.

 File Digital: 1

Shelf
 PR-Elsa Humaira.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : PR-PDF
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 96 hlm. : ill. ; 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
PR-PDF 140-18-181848393 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20424357
Cover