UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Hubungan Kebiasaan Sarapan Dengan Prestasi Belajar Dan Status Gizi Siswa Kelas 4-6 SDN. Cipinang Besar Utara 09 Pagi Jakarta Timur = The Relationship Between Breakfast Academic Performance And Nutritional Status In 4-6th Grade Atudents Of SDN. Cipinang Besar Utara 09 Pagi Jakarta Timur

Puspa Astriana; Siti Chodidjah, supervisor; Elfi Syareni, examiner (Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2013)

 Abstrak

Sarapan merupakan hal penting bagi anak usia sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kebiasaan sarapan dengan prestasi belajar dan status gizi siswa kelas 4-6 SDN Cipinang Besar Utara 09 Pagi Jakarta Timur. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain korelasional, dimana 111 siswa diambil dengan metode stratified random sampling untuk menjadi sampelnya. Hasil penelitian menunjukan bahwa tidak ada hubungan bermakna antara kebiasaan sarapan dengan prestasi belajar (pvalue = 0,574) dan tidak status gizi (pvalue = 0,057) siswa kelas 4-6 SDN Cipinang Besar Utara 09 Pagi Jakarta Timur. Penanaman akan pentingnya kebiasaan sarapan sejak dini perlu dilakukan untuk meningkatkan prestasi belajar dan status gizi anak usia sekolah.

Breakfast is an important thing for school age children. This quantitative study used a corelational method for its design. The aim of this study was to explore the relationship between breakfast habits and academic performance and nutritional status in 4-6th Grade Students of SDN Cipinang Besar Utara 09 Pagi Jakarta Timur. This study found that there was no relationship between breakfast habits and academic performance (pvalue = 0,574) also there was no relationship between breakfast habits and nutritional status (pvalue = 0,057) in 4-6th grade students of SDN Cipinang Besar Utara 09 Pagi Jakarta Timur. Even so, knowing this will encourage the school, family, and other health care provider to promote the importance of having breakfast in order to enhance academic performance and nutritional status of school age children.

 File Digital: 1

Shelf
 S45779 Puspa Astriana.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S45779
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2013
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated
Tipe Carrier : volume
Deskripsi Fisik : xv, 79 pages ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S45779 14-23-31561665 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20346341
Cover