UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pemanfaatan sistem informasi terhadap kinerja pekerja di Poliklinik Rumah Sakit A Jakarta = The utilization of information system toward employee performance in Polyclinic A Hospital Jakarta

Dwi Siti Zuraida; Puput Oktamianti, supervisor (Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2013)

 Abstrak

Penelitian ini membahas tentang pemanfaatan sistem informasi terhadap kinerja pekerja di poliklinik Rumah Sakit A Jakarta. Data diperoleh dari hasil persepsi pekerja di poliklinik Rumah Sakit A Jakarta yang menggunakan sistem informasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pemanfaatan sistem informasi terhadap kinerja pekerja di poliklinik Rumah Sakit A Jakarta. Berdasarkan teori yang ada, terdapat faktor-faktor yang mempengaruhi pemanfaatan sistem informasi, seperti ekspektasi kinerja, ekspektasi usaha, dan lingkungan sosial.
Dengan menggunakan uji chi-square, maka didapatkan hasil penelitian bahwa ekspektasi kinerja, ekspektasi usaha, dan lingkungan sosial tidak memiliki hubungan yang signifikan terhadap pemanfaatan sistem informasi. Sedangkan pemanfaatan sistem informasi memiliki hubungan yang signifikan terhadap kinerja pekerja di poliklinik Rumah Sakit A Jakarta. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bersifat deskriptif analitik, dengan cara menyebarkan kuesioner. Jumlah sampel yang diteliti adalah sebanyak 75 pekerja.

This study discusses the use of information systems on the performance of workers in a Jakarta hospital clinic. Data obtained from the perception of workers in a Jakarta hospital clinic that use information systems. The purpose of this study is to reveal the use of information systems on the performance of workers in a Jakarta hospital clinic. Based on the existing theory, there are factors that influence the use of information systems, such as performance expectations, business expectations and social environment.
By using the chi-square test, the obtained results showed that the performance expectations, business of the expectations and social environment has no significant relation to the use of information systems, while the use of information systems has a significant relationship to the performance of workers in a Jakarta hospital clinic. This research is a descriptive quantitative analytic, by distributing questionnaires. The number of samples studied are as many as 75 workers.

 File Digital: 1

Shelf
 S45585 Dwi Siti Zuraida.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S45585
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2013
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xiv, 65 hlm. ; 28 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S45585 14-22-67519484 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20330812
Cover