UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Reputasi perusahaan: survey deskriptif reputasi Kompas Gramedia di mata pembaca komunitas Goodreads Indonesia pasca pembakaran buku 5 kota paling berpengaruh di dunia, periode Juni 2012 / Afni Sasmita

Afni Sasmita; Kinkin Yuliaty Subarsa P., supervisor; Wahyuni Pudjiastuti, examiner; Askariani B. Hidayat, examiner ([Publisher not identified] , 2012)

 Abstrak

ABSTRAK
Reputasi merupakan aset penting yang harus dimiliki perusahaan. Dalam persaingan bisnis yang kompetitif, menjaga reputasi perusahaan menjadi hal yang sangat sulit dilakukan. Bagi perusahaan, reputasi adalah titipan kepercayaan dari masyarakat. Dalam penelitian ini dilakukan survey deskriptif kepada 99 anggota komunitas Goodreads Indonesia, untuk melihat reputasi Kompas Gramedia pasca pembakaran buku5 kota paling berpengaruh di dunia. Uji validitas menggunakan analisis 'Corrected Item Total Correction', dan teknik uji realibilitas menggunakan teknik alpha cronbach. Metode analisis data adalah analisis univariat dengan menggunakan program SPSS versi 17 for Windows. Hasil analisis data memmjukkan model dan hasil penelitian dapat diterima. Hasil meun jukkan reputasi Kompas Gramedia pada Pemabaca Komunitas Goodreads Indonesia adalah baik.

 File Digital: 1

Shelf
 Spdf-Afni Sasmita.pdf :: Unduh

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2012
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 71 pages : illustration ; 30 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20308487
Cover