https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Desain arsitektur berbasis ekonomi bangunan : studi kasus Engineering Centre dan Rektorat UI

Ajeng Dwi Astuti; Dalhar Susanto, supervisor; Abimanyu T. Alamsyah, examiner; Aznar Hadi, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012)

 Abstrak

ABSTRAK
Dewasa ini bangunan sering dianggap sebagai sebuah produk ekonomi yang
sangat erat kaitannya dengan biaya. Pengendalian biaya dalam tahap perancangan
akan melibatkan pemahaman terhadap ekonomi bangunan untuk dapat mengetahui
efisiensi komponen ? komponen dalam bangunan tersebut. Komponen dalam
ekonomi bangunan yang berperan dalam besar kecilnya biaya diantaranya bentuk
bangunan, orientasi bangunan, inti bangunan, sirkulasi, utilitas, transportasi vertikal,
struktur bangunan, material eksterior. Peninjauan ekonomi bangunan terhadap
komponen bangunan studi kasus menunjukkan bahwa desain yang simpel dan
menerapkan standar minimum adalah desain dengan efisiensi tinggi dan mempunyai
nilai ekonomis yang baik.

ABSTRACT
Building today is often regarded as an economic product that is closely associated
with the cost. Cost control in the design phase will involve an understanding of
building economics to be able to know the effectiveness of building components.
Components that play a role in building cost is; building form, natural lighting,
building core, circulation, utility, vertical transportation, building structure and
exterior material. Economic review of the building components of case studies show
that a simple design and implementation of minimum standards have high efficiency
and have a good economic value.

 File Digital: 1

Shelf
 S42287-Ajeng Dwi Astuti.pdf :: Unduh

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S42287
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resources
Deskripsi Fisik : xiii, 85 pages : illustration ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S42287 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20307196
Cover