UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Analisis hubungan transparansi perusahaan terhadap tingkat dan volatilitas likuiditas saham = Analysis of relationship between firm's transparency and stock liquidity and Liquidity volatility

Samuel Krissandi; Evony Silvino Violita, supervisor (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2012)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan dari penerapan transparansi perusahaan terhadap tingkat dan volatilitas likuiditas. Transparansi perusahaan diukur melalui rata-rata ranking persentil dua indikator, yaitu estimasi manajemen laba dan penggunaan jasa KAP BIG4. Tingkat likuiditas diukur menggunakan dua proxy, yaitu tingkat bid-ask spreads dan price impact measures. Volatilitas likuiditas diukur dengan standar deviasi tahunan dari price impact harian. Sampel penelitian ini adalah 61 perusahaan manufaktur yang konsisten terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode 2008-2010.
Hasil pengujian terhadap tingkat likuiditas secara konsisten menunjukkan bahwa transparansi akan meningkatkan tingkat likuiditas saham perusahaan. Pengujian selanjutnya menemukan bahwa transparansi menurunkan tingkat volatilitas likuiditas saham.

This research focuses to the relationship between firm?s transparency and stock liquidity and volatility. Transparency is measured by average of percentile rank from two indicators, which are earning management estimation and the use of BIG4 Auditor. Liquidity is measured by two proxies, the bid-ask spreads and price impact measure. This research uses 61 manufacture firms that are consistent to be listed in Bursa Efek Indonesia (BEI) from 2008-2010.
This research proves that transparency consistently has positive significant relationship with both firm?s stock liquidity using each liquidity proxy. From the next test, I found that transparency has negative significant relationship with stock?s liquidity volatility.

 File Digital: 1

 Kata Kunci

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2012
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xiv, 113 hlm. : il. ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf 14-19-710634323 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20296265
Cover