https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Preparasi, karakterisasi, dan uji reaksi katalis nano NiO/Al2O3 untuk sintesis bahan bakar bio non ester dari minyak jarak melalui pirolisis berkatalis

Sinaga, Ayuko Cheeryo; Bambang Heru Susanto, supervisor; Slamet, examiner; Sukirno, examiner; Widodo Wahyu Purwanto, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2011)

 Abstrak

Kandungan minyak nabati sebagian besar terdiri dari trigliserida sangat memungkinkan untuk direngkah menjadi hidrokarbon setara bahan bakar. Perengkahan ini akan mencapai hasil yang baik jika menggunakan katalis dalam prosesnya. Penelitian ini mempreparasi katalis nano NiO/Al2O3 yang memiliki ukuran kristal dari 153 hingga 191 nm menggunakan metode simple heating dalam larutan polimer.
Sintesis bahan bakar dilakukan melalui proses pirolisis pada fasa cair, bertekanan atmosferik dalam reaktor tunak dengan suhu sebesar 475°C. Loading katalis sebesar 2% massa minyak jarak. Hasil menunjukkan bahwa katalis menurunkan densitas dan viskositas bio-oil. Hasil analisis kuantitatif menunjukkan bahwa minyak jarak terengkah ke arah fraksi solar sebanyak 54.16%.

Vegetable oil arranged by trigiclieride is very feasible to be cracked into hydrocarbon equivalent with fuel. Cracking will reach the better result with catalyst using in it's process. The nanocrystalline NiO/Al2O3 catalysts were prepared using simple heating method resulted 153 until 191 nm of crystal size.
Biofuel was synthesized through pyrolysis in liquid phase at atmospheric pressure inside batch reactor. The reaction temperature was held at 475°C and catalyst loading is 2% of SJO mass. The result shows that catalysts reduce density and viscosity of bio-oils. Quantitaf analysis result shows that SJO cracked into diese carbon range reach 54.16%.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S1132
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2011
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resources
Deskripsi Fisik : xii, 68 pages : illustration ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S1132 14-22-06625938 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20284983
Cover