UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Simulasi pengendalian suhu menggunakan logika fuzzy pada proses pembiusan udang secara bertahap

Syariful Nadlir; Wahidin Wahab, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2000)

 Abstrak

Tesis ini membahas simulasi pengendalian suhu menggunakan logika Fuzzy pada proses pembiusan udang. Tujuan pengendalian adalah penurunan suhu udang dalam box secara bertahap sampai temperatur 15 °C Pada temperatur 15°C dijaga suhunya konstan selama 10 menit.
Pemodelan proses pendinginan dilakukan berdasarkan pada perpindahan panas antara air pendingin dengan box berisi udang yang akan diproses, dengan memasukan pengaruh perubahan entalpi udang terhadap temperatur. Model yang diperoleh disimulasikan dengan SIMULlNK pada Matlab 4.2.
Pengendalian dilakukan dengan pengendali Logika Fuzzy, fungsi keanggotaan dan kaidah-kaidah yang digunakan dibentuk berdasarkan keperluan proses pendinginan yang diinginkan . Disini digunakan tujuh buah Fungsi keanggotaan berbentuk segitiga dan menggunakan lnferensi Fuzzy dari Mamdani, yang membentuk 23 kaidah pengendali Fuzzy. Dari hasil simulasi ternyata tujuan pengendalian tersebut dapat dicapai.

 File Digital: 1

Shelf
 T40691-Ir Syariful Nadlir.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T40691
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2000
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xii, 51 pages : illustration + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T40691 15-22-18088413 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20274790
Cover