https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Aplikasi failure mode and effect analysis pada proses perakitan sistem pintu pneumatik di PT. RI

(Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1999)

 Abstrak

Proses pengembangan produk dimulai dari disain hingga produksi massal atau manufaktur. Setiap tahapan dalam proses tersebut mempengaruhi kualitas produk akhir. Disain yang baik jiga tidak diikuti oleh proses produksi yang baik menghasilkan produk yang buruk kualitasnya. FMEA atau failure mode and effect analysis (analisis modus dan akibat kegagalan) bisa diterapkan untuk menjamin proses produksi yang andal. FMEA diterapkan pada suatu sistem pintu bis dengan mekanisme pneumatik pada PT. RI ditujukan untuk mendapatkan proses produksi yang baik dan tidak mengurangi mutu disain. Pendekatan FMEA yang terstruktur dan sistematis, mengenai potensi kegagalan dari level terendah yaitu komponen. Pendekatan ini sangat bermanfaat untuk melihat kegagalan puncak pada sistem. Sementara perbaikan sendiri tidak langsung pada sistem tapi pada level dimana potensi kegagalan ditemukan.

 File Digital: 1

Shelf
 S49884-Arie Sasongko.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S49884
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1999
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : ix, 51 hlm. : ill. ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S49884 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20248103
Cover