UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Rancang bangun perangkat lunak burst processor unit pada jarlokar sistem ETDMA berbantuan debugger AVSIM 51

R. Hari Purwanto; Arman Djohan Diponegoro, supervisor ([Publisher not identified] , 1997)

 Abstrak

ABSTRAK
Pada skripsi ini dibahas perancangan perangkat lunak Burst Processor Unit dengan menggunakan debugger AVSIM 51. Debugger AVSIM51 berfungsi sebagai perangkat lunak pensimulasi mikrokontroler versi MCS51, salah satunya adalah mikrokontroler 8031. Pengujian perangkat lunak fidak perlu menggunakan perangkat keras karena metode yang praktis dapat dilakukan dengan menggunakan perangkat lunak simulasi ini.
Bahasa yang digunakan adalah bahasa Assembler versi MCS51 yang merupakan bahasa tingkat rendah yang harus dapat dimengerti oleh mesin. Burst Processor Unit melayani pelanggan yang ingin mengadakan hubungan telekomunikesi dengan pelanggan lain dengan mengolah sinyal kontrol yang diterima dan dikirim oleh modul ini.

 File Digital: 1

Shelf
 S39428-R. Hari Purwanto.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S39428
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 1997
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : x, 35 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S39428 14-19-932359706 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20243588
Cover