UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengujian saat penyalaan terhadap kinerja motor bensin jenis Mitsubishi 4G18 1600_C

Sidabutar, Markus Fernando; Bambang Sugiarto, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2000)

 Abstrak

Saat penyalaan pada suatu motor bensin sangat mcmpengaruhi kinerja dari motor, untuk itu perlu pengujian saat penyalaan bagi motor bensin Mitsubishi 4G18 1600 cc sangat diperlukan. Adapun caranya dengan menganalisa hasil kinerja motor bensin tersebut pada sering saat penyolaan pada 2° BT[2C , 1" BTDC dan 0° TDC serta-1° ATDC, 2° ATDC serta pada berbagai putaran poros yaitu 1000, 1500, 2000, 2500, 3000, 3500, 4000, 4500, 5000, 5500 dan 6000 rpm. Hasil yang didapatkan dari pengujian ini adalah setting saat penyalaan yang tepat bagi motor bensin tersebut diatas dalam hal ini adalah kinerja optimum dari dari motor bensin.

 File Digital: 1

Shelf
 S37252-Markus Fernando Sidabutar.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S37252
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2000
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xii, 46 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S37252 14-19-958497205 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20241248
Cover