https://access.unram.ac.id/wp-content/

UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Peranan informasi akuntansi bagi kreditur dalam pemberian kredit investasi : studi kasus pada proyek X

Siahaan, Bintang S. P.; Dalil Hasan, supervisor (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 1993)

 Abstrak

Dalam setiap rencana investasi, ada belDerapa hal yang harus diperhatikan yaitu a) Dibuatkan feasibilty study secara lengkap b) Project tersebut harus pada lokasi yang strategis C) Direncanakan dengan matang total biaya di keluarkan d) Diamati dengan seksama
kondisi perekonomian serta perobahan melalui peraturan pemerintah.
Dengan mempertimbangkan hal-hal di atas, pihak
management tentu rnembutuhkan suatu alat yang dapat
digunakan sebagai alat petunjuk.
Untuk ini, akuntansi management, akuntansi keuangan serta management keuangan dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan tersebut.
Misalnya dengan akuntansi keuangan, kita dapat
mengetahul kondisi keuangan melalui analisa atas laporan keuangan dengan akuntansi management, dapat diketahui kondisi keuangan perusahaan pada masa yang akan datang melalui penibuatan proyeksi atas laporan keuangan yang sekarang kalau dengan management keuangan, kita dapat menganalisa Payback period, IRR serta masalah keuangan lainnya.
Untuk mendapatkan keputusan yang optimal,
dibutuhkan langkah-langkah yang sistimatis dan
terkoordinir sehingga memungkinkan perusahaan dapat
mengarahkan dananya yang relatif terbatas pada usahausaha yang paling menguntungkan.

 File Digital: 1

Shelf
 S18747-Siahaan Bintang S P.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S18747
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 1993
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : v, 109 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S18747 14-19-307628736 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20184427
Cover