ABSTRAKTugas akhir ini membahas mengenai pembuatan kebijakanaan yang merupakan sebuah aturan untuk membuat keputusan dalam satu periode dari proses keputusan Karkov. Diharapkan bahwa dengan kebijaksanaan tersebut, biaya rata-rata dari sistem adalah minimum. Untuk proses keputusan Harkov dengan diskonto, kebijaksanaan merupakan sebuah aturan membuat keputusan dalam tiap periode untuk jangka waktu tak hingga sehingga diharapkan derigan kebijaksanaan tersebut, total biaya yang diharapkan dengan diskorito adalah minimum. Untuk mendapatkan kebijaksanaan di atas, proses keputusan Mankov diformulasikan ke dalam model pemrograman linear sehingga dengan menyelesaikan model tersebut didapat nilai variabel-vaniabel keputusan yang merupakan komponen dari kebijaksanaan.