UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Persepsi dan harapan siswa terhadap koleksi perpustakaan SMU 78 Jakarta

Kadarullah Purbosatmoko; Siti Sumarningsih, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2007)

 Abstrak

Penelitian mengenai persepsi dan harapan siswa terhadap koleksi perpustakaan SMU Negeri 78 Jakarta dilakukan pada bulan Mei 2007. Tujuannya adalah mendapatkan gambaran mengenai persepsi dan harapan siswa terhadap koleksi perpustakaan sekolah tersebut. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner, wawancara, dan studi kepustakaan untuk menunjang kelengkapan data penelitian.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa menurut siswa koleksi yang ada di perpustakaan sekolah sudah relevan dengan kurikulum. Mayoritas siswa juga beranggapan bahwa koleksi bacaan sehat yang ada di perpustakaan sekolah belum mencukupi bagi mereka. Mengenai harapan siswa terhadap koleksi, mayoritas siswa mengharapkan koleksi yang ada di perpustakaan sekolah selalu diperbaharui dan koleksi yang bersifat hiburan (karya-karya fiksi seperti novel dan komik) ditambah di jajaran koleksi.

 File Digital: 1

Shelf
 Kadarullah Purbosatmoko.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S15384
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2007
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : v, 65 lembar ; 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S15384 14-21-94091880 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20159971
Cover