UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Hubungan tidak setara dalam frasa verba bahasa Rusia "Silnoe i slaboe uprawleniye"

Agustina Maria Savitri; Anie Satmoko, supervisor; Abdullah Saleh, supervisor; N. Jenny M.T. Hardjatno, examiner ([Publisher not identified] , 1989)

 Abstrak

ABSTRAK
Tujuan penulisan skripsi ini adalah untuk menganalisis hubungan tidak setara dalam frasa verba bahasa Rusia khususnya Hubungan Pengendalian Verba yang Kuat dan Lemah pada obyeknya. Sasaran penulisan ini mencari batasan-batasan yang lebih sederhana tentang hubungan pengendalian verba dengan obyeknya dari kaidah-kaidah yang berlaku, yang perlu mendapat perhatian dalam mempelajari bahasa Rusia agar dapat dipergunakan sebagai patokan-patokan sendiri, Dalam skripsi ini tidak menganalisis kaidah, tetapi menggunakan kaidah yang berlaku untuk menganalisis data-data. Data utama penelitian ini adalah data tertulis yang diambil dari kalimat-kalimat yang terdapat pada Novel Anna Karenina, karya L. N. Tolstoy, Metode peneiitian dalam skripsi ini menggunakan metode analisis yang bersifat desKriptif. Kesimpulan yang dapat diambil adalah hubungan pengendalian verba yang kuat dan lemah dalam frasa verba dapat diikuti oleh preposisi dan tanpa preposisi. Pemakaian preposisi dalam hubungan pengendalian verba yang kuat dapat ditentukan oleh pembentukan kata verbanya atau bukan oleh pembentukan kata dari verbanya. Dalam hubungan pengendalian verba yang lemah dapat dikelompokan menjadi hubungan pengendalian yang lemah yang hubungan pengendalian kuatnya adalah verba transitif dan yang hubungan pengendalian yang kuatnya bukan verba transitif.

 File Digital: 1

Shelf
 Agustina Maria Savitri.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S14778
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 1989
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : ix, 97 pages ; 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S14778 14-19-664060913 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20158883
Cover